Audit Manage Operation pada Aplikasi Sim-RS Rumah Sakit Immanuel Menggunakan Cobit 5

Felix, Febianus (0973018) (2017) Audit Manage Operation pada Aplikasi Sim-RS Rumah Sakit Immanuel Menggunakan Cobit 5. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0973018_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (181Kb) | Preview
[img] Text
0973018_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (5Mb)
[img]
Preview
Text
0973018_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (157Kb) | Preview
[img] Text
0973018_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (209Kb)
[img] Text
0973018_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1159Kb)
[img]
Preview
Text
0973018_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (150Kb) | Preview
[img] Text
0973018_Cover.pdf - Accepted Version

Download (290Kb)
[img] Text
0973018_References.pdf - Accepted Version

Download (35Kb)

Abstract

Dalam laporan penelitian ini dibahas analisis, tahapan pengerjaan dan hasil dari proses audit manajemen operasi pada aplikasi SIM-RS Rumah Sakit Immanuel. SIM yang merupakan bagian khusus yang bertanggung jawab terhadap keberlangsungan aplikasi SIM-RS menyadari adanya kelemahan dan ancaman pada tata kelola dan manajemen operasional TI sehingga membutuhkan evaluasi dari sisi manajemen operasional, apa yang menjadi kekurangan, dan apa tawaran solusinya. Tujuan pembahasan dalam laporan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi, menilai kapabilitas dan menyusun rekomendasi terhadap manajemen operasional pada unit aplikasi SIM-RS. Standar audit yang digunakan adalah COBIT 5. COBIT 5 merupakan framework yang komprehensif dan bersifat holistik sehingga sesuai dengan SIM-RS yang berskala enterprise dan menjalankan tata kelola TI yang sudah berjalan. Domain COBIT 5 yang dipilih adalah domain Deliver, Service, dan Support (DSS) yang fokus pada penilaian pengiriman dan layanan teknologi informasi serta dukungannya terhadap proses bisnis yang berlangsung termasuk pengelolaan masalah agar keberlanjutan proses bisnis tetap terjaga serta bagaimana mengontrol proses bisnis, mengevaluasi, dan merencanakan secara jangka panjang proses bisnis kedepan. Proses DSS01 Manage Operations dipilih untuk membantu dan memberikan solusi terhadap masalah layanan dan manajemen operasional IT agar dapat sesuai dengan rencana, sasaran dan tujuan SIM. Capability Level yang dicapai oleh SIM-RS adalah Level 2, yaitu ManagedProcess. Rekomendasi yang diberikan berdasarkan kondisi dan analisis yaitu memperketat kontrol terhadap proses dan meningkatkan komunikasi dengan unit kerja lain yang berada di luar bagian SIM.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Audit manajemen operasi, COBIT 5, domain DSS, analisis, rekomendasi.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Information Technology > 73 Information Systems Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 30 Aug 2017 04:44
Last Modified: 30 Aug 2017 04:44
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/22887

Actions (login required)

View Item View Item