Dampak Servant Leadership terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Universitas Kristen Maranatha Bandung

Kustiani, Anyta (1255013) (2017) Dampak Servant Leadership terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Universitas Kristen Maranatha Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1255013_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (302Kb) | Preview
[img] Text
1255013_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (247Kb)
[img]
Preview
Text
1255013_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (264Kb) | Preview
[img] Text
1255013_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (771Kb)
[img] Text
1255013_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (664Kb)
[img] Text
1255013_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (716Kb)
[img]
Preview
Text
1255013_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (230Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1255013_Cover.pdf - Accepted Version

Download (121Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1255013_References.pdf - Accepted Version

Download (204Kb) | Preview

Abstract

Servant Leadership merupakan pendekatan yang mendahulukan melayani dibandingkan memimpin, memiliki ciri khas yaitu pemimpin menghargai pegawainya sebagai seorang rekan kerja (partner) dan mampu memberikan rasa dihargai dalam diri pegawai, yang akan memengaruhi kepuasan kerja pegawai itu sendiri, sehingga dapat dengan secara sadar memberikan kontribusi terbaiknya bagi perusahaan. Kepuasan kerja merupakan suatu respon positif dari seseorang terhadap pekerjaan dan pengalaman kerjanya, bagaimana cara karyawan tersebut memandang pekerjaannya, yang akan berdampak pada sikapnya terhadap pekerjaannya, jika dia merasa puas akan pekerjaannya maka cenderung akan menjadikannya dapat melakukan pekerjaannya dengan lebih. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis dampak Servant Leadership terhadap kepuasan kerja karyawan Universitas Kristen Maranatha. Responden dari penelitian ini adalah Tenaga Kependidikan Tetap Universitas Kristen Maranatha Bandung. Metode sampling yang dilakukan adalah dengan teknik simple random sampling, dan teknik pengumpulan data dengan survei melalui kuisioner, sedangkan analisis data menggunakan metode Linear Regression Analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Servant Leadership berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja (job satisfaction). Implikasi manajerial yang dapat diajukan berdasarkan hasil penelitian adalah penerapan Servant Leadership yang baik akan menimbulkan rasa nyaman dalam bekerja, menimbulkan rasa dihargai yang berdampak pada kualitas kerja yang lebih baik untuk mencapai tujuan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Servant Leadership, Kepuasan Kerja.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Economics > 55 Management Department (Night Classes)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 21 Apr 2017 08:51
Last Modified: 21 Apr 2017 08:51
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/22508

Actions (login required)

View Item View Item