Iskandar, Aulia Retno (1252143) (2016) Analisis Pengaruh Entrepreneurial Leadership terhadap Product Innovation pada Dunia Pengusaha Muda di Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.
|
Text
1252143_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version Download (334Kb) | Preview |
|
Text
1252143_Appendices.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (495Kb) |
||
|
Text
1252143_Chapter1.pdf - Accepted Version Download (314Kb) | Preview |
|
Text
1252143_Chapter2.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (486Kb) |
||
Text
1252143_Chapter3.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (500Kb) |
||
Text
1252143_Chapter4.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (423Kb) |
||
|
Text
1252143_Conclusion.pdf - Accepted Version Download (203Kb) | Preview |
|
Text
1252143_Cover.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (475Kb) |
||
|
Text
1252143_References.pdf - Accepted Version Download (315Kb) | Preview |
Abstract
Usaha mikro dan kecil memiliki peran yang tidak kalah penting dalam mendukung perekonomian suatu negara karena dapat menjadi ujung tombak industri nasional, menciptakan lapangan pekerjaan tapi juga berkontribusi mengatasi masalah pengangguran di Indonesia. Di Indonesia sendiri, menurut sensus ekonomi tahun 2006 yang dilaksanakan oleh Badan Pusat Statistik (BPS), menunjukan bahwa seluruh perusahaan/usaha di luar sektor pertanian tercatat sebanyak 22,7 juta. Entrepreneurial Leadership sangat penting dimiliki dalam sebuah industri untuk tetap bertahan dan berkembang ditengah – tengah persaingan yang semakin ketat karena tidak semua entrepreneur memiliki entrepreneurial leadership. Selain memiliki entrepreneurial leadership, inovasi juga merupakan bagian penting dalam keberhasilan suatu usaha. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah anggota organisasi Dunia Pengusaha Bandung yang masih aktif sejumlah 162 orang. Dari hasil penelitian pada variabel entrepreneurial leadership, dimensi visionary memiliki skor paling tinggi. Sedangkan skor terendah terdapat pada dimensi innovativeness. Pada variabel product innovation, dimensi dengan skor tertinggi terdapat pada dimensi quality. Sedangkan skor terendah terdapat pada dimensi radical innovation. Secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa variabel product innovation dipengaruhi positif dan signifikan oleh entrepreneurial leadership.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Entrepreneurial Leadership, product innovation, usaha mikro dan kecil |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Economics > 52 Management Department |
Depositing User: | Perpustakaan Maranatha |
Date Deposited: | 19 Feb 2016 08:24 |
Last Modified: | 19 Feb 2016 08:24 |
URI: | http://repository.maranatha.edu/id/eprint/18898 |
Actions (login required)
View Item |