Pengaruh Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Ayah terhadap Keberhasilan ASI Eksklusif pada Peserta Talkshow Menyusui di Gedung Wanita Bandung 17 Februari 2013

Sitompul, Michael Namonang ( 0710219 ) (2014) Pengaruh Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Ayah terhadap Keberhasilan ASI Eksklusif pada Peserta Talkshow Menyusui di Gedung Wanita Bandung 17 Februari 2013. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0710219_Abstract_TOC.PDF - Accepted Version

Download (201Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0710219_Appendices.PDF - Accepted Version

Download (100Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0710219_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (31Kb) | Preview
[img] Text
0710219_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (308Kb)
[img] Text
0710219_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (28Kb)
[img] Text
0710219_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (93Kb)
[img]
Preview
Text
0710219_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (169Kb) | Preview
[img]
Preview
Other
0710219_Cover.PDF

Download (62Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0710219_References.pdf - Accepted Version

Download (58Kb) | Preview

Abstract

Air susu ibu (ASI) merupakan makanan ideal bagi bayi selama 6 bulan pertama. Walaupun demikian, hasil Riskesdas 2010 menunjukkan penurunan persentase bayi yang menyusu eksklusif sampai dengan 6 bulan hanya 15,3 %. Salah satu faktor penyebabnya adalah masih rendahnya pemahaman orang tua tentang pentingnya ASI Eksklusif. Ayah merupakan tokoh penting dalam keputusan pemberian ASI eksklusif karena budaya di Indonesia yang umumnya bersifat paternalistik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengetahuan, sikap, dan perilaku ayah terhadap keberhasilan ASI eksklusif pada ibu menyusui. Subjek penelitian adalah ayah yang memiliki bayi berusia 6 bulan ke atas. Penelitian ini bersifat analitik observasional dengan teknik pengambilan data cross sectional. Penarikan sampel dilakukan dengan whole sampling, dan selanjutnya data dianalisis dengan analisis chi square, menggunakan interval kepercayaan 95 % (alfa=5%). Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan yang signifikan antara ayah yang memiliki pengetahuan, sikap, dan perilaku baik dibandingkan sedang-buruk dalam keberhasilan pemberian ASI bagi putra putrinya ( p value < 0,05). Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pengetahuan, sikap, dan perilaku ayah mempengaruhi keberhasilan pemberian ASI eksklusif.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: pengetahuan, sikap, perilaku ayah, ASI eksklusif
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Medicine > 10 School of Medicine
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 13 Jan 2015 06:24
Last Modified: 17 Oct 2017 04:18
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/8761

Actions (login required)

View Item View Item