Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Perusahaan Cv Fajar Mekar Konsultan

Grisseldy Somba, Bobby(1352390) (2019) Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Perusahaan Cv Fajar Mekar Konsultan. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img] Text
1352390_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (332Kb)
[img] Text
1352390_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1546Kb)
[img] Text
1352390_Chapter 1.pdf - Accepted Version

Download (606Kb)
[img] Text
1352390_Chapter 2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1320Kb)
[img] Text
1352390_Chapter 3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (706Kb)
[img] Text
1352390_Chapter 4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1044Kb)
[img] Text
1352390_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (597Kb)
[img] Text
1352390_Cover.pdf - Accepted Version

Download (326Kb)
[img] Text
1352390_References.pdf - Accepted Version

Download (455Kb)

Abstract

Fokus dalam penelitian ini adalah sebuah perusahaan konsultan, yaitu CV Fajar Mekar Konsultan. Dengan kegiatan usaha yang dilakukan oleh perusahaan, maka dibutuhkan juga kinerja Sumber Daya Manusia yang baik. peneliti tertarik untuk dapat melakukan penelitian mengenai “Pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada perusahaan CV Fajar Mekar Konsultan di Kota Bandung”. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian causal explanatory. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan CV Fajar Mekar Konsultan di Kota Bandung sejumlah 73 orang. Dalam penelitian ini yang menjadi sampel adalah berupa karyawan CV Fajar Mekar Konsultan di Kota Bandung yang ada saat penelitian sejumlah 60 orang. Teknik yang digunakan peneliti yaitu dengan non-probability sampling. Untuk mendapatkan data primer tersebut, maka penulis melakukan penyebaran kuisioner kepada responden. Berdasarkan jumlah karyawan CV Fajar Mekar Konsultan di Kota Bandung sejumlah 73 orang, maka peneliti berhasil mengumpulkan data sejumlah 82.19%. Berdasarkan uji hipotesis, didapatkan nilai p-value sebesar 0.000, yang berarti p-value lebih kecil dari 0,05 maka Ha diterima dan Ho ditolak, yang berarti bahwa Kepemimpinan memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Kepemimpinan memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan sebesar 50.4%. Peneliti memberikan saran dimana perusahaan diharapkan dapat terus mendorong para pimpinan, yaitu supervisor dan manajer untuk dapat menunjukkan kepemimpinan yang besar, yang pada akhirnya dapat meningkatkan kinerja karyawan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan, kinerja karyawan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 06 Dec 2021 02:15
Last Modified: 06 Dec 2021 02:15
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/28671

Actions (login required)

View Item View Item