Gambaran Pasien Rawat Inap Diabetic Kidney Disease Di Rumah Sakit Immanuel Bandung Periode Oktober 2010 - September 2011

Atmaharmoni, Widyasanti ( 0910020 ) (2012) Gambaran Pasien Rawat Inap Diabetic Kidney Disease Di Rumah Sakit Immanuel Bandung Periode Oktober 2010 - September 2011. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0910020_Abstract_TOC.PDF - Accepted Version

Download (78Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0910020_Appendices.PDF - Accepted Version

Download (16Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0910020_Chapter1.PDF - Accepted Version

Download (55Kb) | Preview
[img] Text
0910020_Chapter2.PDF - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (239Kb)
[img] Text
0910020_Chapter3.PDF - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (16Kb)
[img] Text
0910020_Chapter4.PDF - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (90Kb)
[img]
Preview
Text
0910020_Conclusion.PDF - Accepted Version

Download (16Kb) | Preview
[img] Other
0910020_Cover.PDF

Download (0b)
[img]
Preview
Text
0910020_References.PDF - Accepted Version

Download (26Kb) | Preview

Abstract

Sebanyak 5-40% penyandang diabetes dalam 10-15 tahun akan menderita penyulit Diabetic Kidney Disease (DKD) yang berakhir pada end stage renal disease (ESRD). Pasien ESRD dihadapkan pada mortalitas yang cukup tinggi yakni 59-66% dan membutuhkan renal replacement therapy yang menghabiskan biaya cukup besar. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui prevalensi DKD dan distribusinya berdasarkan tipe diabetes, kolesterol total dan low density lipoprotein (LDL), tekanan darah, HbA1c, indeks massa tubuh (IMT), dan stadium nefropati. Penelitian ini bersifat observasional deskriptif dengan data retrospektif berupa data rekam medis pasien diabetes melitus yang menjalani rawat inap di Rumah Sakit Immanuel Bandung periode Oktober 2010 – September 2011. Variabel berupa jumlah pasien, tinggi dan berat badan, tekanan darah, usia, jenis kelamin, kreatinin, HbA1c, dan profil lipid. Jumlah kasus DKD sebanyak 30 kasus, yakni 7,14%. Diabetes tipe 1 sebanyak 70% dan diabetes tipe 2 sebanyak 30%. Kolesterol total dan LDL lebih tinggi pada diabetes tipe 2. Tekanan darah pada 66,67% kasus tergolong hipetensi. Kadar HbA1c lebih dari 6,5% didapatkan pada 80% kasus. IMT tergolong overweight dan obese pada 53,33% kasus. Kasus yang tergolong ESRD sebanyak 13,33%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Diabetes Melitus, Diabetic Kidney Disease, End Stage Renal Disease
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 01 Feb 2013 09:29
Last Modified: 20 Oct 2017 01:39
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/2596

Actions (login required)

View Item View Item