Leggo Le Persone : Perancangan Busana Siap Pakai Dengan Inspirasi Rorschach Inkblot Test

Tarigan, Lidia Permata Hati (1561005) (2018) Leggo Le Persone : Perancangan Busana Siap Pakai Dengan Inspirasi Rorschach Inkblot Test. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1561005_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (161Kb) | Preview
[img] Text
1561005_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3302Kb)
[img]
Preview
Text
1561005_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (285Kb) | Preview
[img] Text
1561005_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (308Kb)
[img] Text
1561005_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (278Kb)
[img] Text
1561005_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (520Kb)
[img]
Preview
Text
1561005_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (112Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1561005_Cover.pdf - Accepted Version

Download (163Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1561005_References.pdf - Accepted Version

Download (112Kb) | Preview

Abstract

Akhir-akhir ini dunia dihebohkan dengan kematian aktor-aktor ternama yang setelah diteliti ternyata mereka mengalami depresi akibat banyaknya tuntutan dari para penggemar dan juga kepribadian buruk yang selama ini harus mereka sembunyikan. Oleh karena itu, penulis tertarik untuk mengangkat Rorschach Inkblot Test yang mampu mengetahui kepribadian tersembunyi seseorang sebagai inspirasi utama. Diharapkan dengan adanya koleksi ini dapat mengingatkan masyarakat melalui motif warna dibalik nuansa hitam untuk tidak mengganggap kekurangan dirinya adalah suatu kesalahan fatal yang harus dihindari, melainkan dapat menerima diri sendiri sehingga dapat menjalani kehidupan dengan lebih baik. Melalui koleksi Leggo Le Persone ini konsep utama dikemas dalam bentuk yang modern dengan teknik yang digunakan untuk menggambarkan konsep tersebut adalah teknik laser cutting dengan pengambilan white space dan aksen bertumpuk. Koleksi busana siap pakai ini ditujukan bagi masyarakat, pria dan wanita kalangan menengah ke atas dengan rentang usia 22-35 tahun dengan karakteristik aktif, berani tampil beda, serta menghargai seni sebagai penunjang busana pada acara semi-formal.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: artsy, busana siap pakai, laser cut, Rorschach Inkblot Test.
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Faculty of Arts & Design > 61 Diploma Program of Arts and Design (Fashion Design Specialization)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 14 Feb 2019 08:54
Last Modified: 14 Feb 2019 08:54
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/25515

Actions (login required)

View Item View Item