Studi Deskriptif Mengenai Organizational Citizenship Behavior (OCB) pada Relawan Yayasan AAT Indonesia

Gracia, Nadia (1430001) (2018) Studi Deskriptif Mengenai Organizational Citizenship Behavior (OCB) pada Relawan Yayasan AAT Indonesia. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1430001_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (135Kb) | Preview
[img] Text
1430001_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (982Kb)
[img]
Preview
Text
1430001_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (350Kb) | Preview
[img] Text
1430001_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (249Kb)
[img] Text
1430001_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (438Kb)
[img] Text
1430001_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (254Kb)
[img]
Preview
Text
1430001_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (119Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1430001_Cover.pdf - Accepted Version

Download (161Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1430001_References.pdf - Accepted Version

Download (212Kb) | Preview

Abstract

Perilaku mengerjakan tugas melebihi tugas dan tanggungjawab dalam diri Relawan Yayasan AAT Indonesia merupakan hal yang penting mengingat relawan di Yayasan AAT Indonesia memiliki peran dan tanggungjawab yang besar sebagai ujung tombak pelaksana kegiatan harian di Yayasan AAT Indonesia disamping mereka memiliki peran lain sebagai mahasiswa atau pekerja. Penelitian ini menggunakan Teori Organizational Citizenship Behavior (Podsakoff, MacKenzie, Moorman, dan Fetter, 1990) untuk mendeskripsikan Organizational Citizenship Behavior pada Relawan Yayasan AAT Indonesia. Terdapat 31 relawan yang berpartisipasi dalam penelitian ini yang merupakan keseluruhan populasi dari relawan di Yayasan AAT Indonesia. Setiap partisipan mengisi kuesioner yang merupakan modifikasi peneliti berdasarkan alat ukur yang diciptakan oleh Podsakoff, MacKenzie, Moorman, and Fetter. Skor Organizational Citizenship Behavior juga ditabulasi silang dengan data-data demografis dari Relawan Yayasan AAT Indonesia. Berdasarkan pengolahan data secara statistik, mayoritas relawan (93,5%) menunjukkan derajat Organizational Citizenship Behavior yang rendah. Dan mayoritas relawan (64,5%) menunjukkan derajat yang rendah pada dimensi Civic Virtue. Kesimpulan yang diperoleh adalah mayoritas relawan memiliki derajat Organizational Citizenship Behavior yang rendah. Mayoritas relawan juga memiliki derajat yang rendah pada kelima dimensi Organizational Citizenship Behavior (altruism, conscientiousness, sportmanship, courtesy, dan civic virtue). Peneliti mengajukan saran agar pihak Yayasan AAT Indonesia dan relawan untuk melakukan pertemuan dan pelatihan guna mengembangkan dimensi Organizational Citizenship Behavior (OCB) pada relawan. Selain itu, untuk penelitian lebih lanjut, perlu dipertimbangkan untuk menggali kontribusi faktor internal dan eksternal terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Organizational Citizenship Behavior (OCB), relawan, altruism, conscientiousness, sportmanship, courtesy, civic virtue.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 17 Oct 2018 07:26
Last Modified: 17 Oct 2018 07:26
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/24955

Actions (login required)

View Item View Item