Pengaruh Brand Awareness dan Perceived Quality terhadap Proses Keputusan Pembelian Konsumen

Gabriel, Christina (1352080) (2017) Pengaruh Brand Awareness dan Perceived Quality terhadap Proses Keputusan Pembelian Konsumen. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1352080_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (316Kb) | Preview
[img] Text
1352080_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (186Kb)
[img]
Preview
Text
1352080_Chapter 1.pdf - Accepted Version

Download (337Kb) | Preview
[img] Text
1352080_Chapter 2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1074Kb)
[img] Text
1352080_Chapter 3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (505Kb)
[img] Text
1352080_Chapter 4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1036Kb)
[img]
Preview
Text
1352080_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (160Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1352080_Cover.pdf - Accepted Version

Download (139Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1352080_References.pdf - Accepted Version

Download (109Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini disusun untuk menguji dan menganalisis pengaruh Brand Awareness terhadap proses keputusan pembelian konsumen pada produk iPhone dan untuk menguji dan menganalisis pengaruh Perceived Quality terhadap proses keputusan pembelian konsumen pada produk iPhone. Untuk itu, peneliti melakukan penelitian terhadap mahasiswa Universitas Kristen Maranatha, di kota Bandung. Jenis penelitian ini adalah Causal Explanatory atau penelitian eksplanatori kausal. Objek dalam penelitian ini adalah mahasiswa atau mahasiswi jurusan Manajemen yang melakukan proses keputusan pembelian iPhone. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa atau mahasiswi fakultas ekonomi Universitas Kristen Maranatha Bandung. Penelitian ini menggunakan teknik Non-Probability sampling dengan menggunakan cara Purposive sampling, karena itu peneliti hanya akan meneliti mahasiswa/i Universitas Kristen Maranatha Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen yang melakukan proses keputusan pembelian iPhone. Dari hasil penelitian, ditemukan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara Brand Awareness terhadap Keputusan Pembelian, terdapat pengaruh yang signifikan antara Perceived Quality terhadap Keputusan Pembelian, dan terdapat pengaruh yang signifikan antara Brand Awareness dan Perceived Quality terhadap Keputusan Pembelian pada mahasiswa pengguna iPhone di Universitas Kristen Maranatha Bandung sebesar 42,9%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Brand Awareness, Perceived Quality dan Keputusan Pembelian
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 04 Apr 2017 07:09
Last Modified: 04 Apr 2017 07:09
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/22382

Actions (login required)

View Item View Item