Analisis Hubungan Antara Budaya Organisasional, Servant Leadership, Kinerja Pemimpin Jemaat, dan Komitmen Organisasional di Jemaat GKI Pasirkaliki Bandung

Molle, Roberto Santana (1553007) (2017) Analisis Hubungan Antara Budaya Organisasional, Servant Leadership, Kinerja Pemimpin Jemaat, dan Komitmen Organisasional di Jemaat GKI Pasirkaliki Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1553007_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (168Kb) | Preview
[img] Text
1553007_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (375Kb)
[img]
Preview
Text
1553007_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (496Kb) | Preview
[img] Text
1553007_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (452Kb)
[img] Text
1553007_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (311Kb)
[img] Text
1553007_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (477Kb)
[img] Text
1553007_Chapter5.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (827Kb)
[img]
Preview
Text
1553007_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (181Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1553007_Cover.pdf - Accepted Version

Download (248Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1553007_References.pdf - Accepted Version

Download (342Kb) | Preview

Abstract

Gereja, yang di negeri Paman Sam digolongkan sebagai not for profit organization, memang dapat diusahakan sebagai suatu perusahaan yang bergerak dalam bidang kerohanian, karena gereja memiliki produk, konsumen, dan bagian-bagian lainnya yang merupakan ciri dari suatu perusahaan. Dalam perjalanannya, beberapa gereja menghadapi sejumlah tantangan, di antaranya tren kehadiran jemaat yang cenderung stagnan atau bahkan menurun. Ada beberapa variabel yang penulis duga berhubungan dengan kondisi ini. Variabel-variabel tersebut adalah budaya jemaat, servant leadership, kinerja pemimpin jemaat dan komitmen jemaat. Populasi yang menjadi obyek penelitian adalah Jemaat GKI Pasirkaliki Bandung yang berjumlah 951 orang. Teknik sampling yang digunakan adalah teknik non-probability sampling dengan jumlah sampel 91 orang. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian asosiatif dan instrument statistic yang digunakan adalah pearson correlation matrix. Berdasarkan hasil uji statistic, ditemukan keterhubungan antara masing-masing variabel dengan keeratan yang bervariasi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Budaya Jemaat, Servant Leadership, Kinerja Pemimpin Jemaat, Komitmen Jemaat.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 53 Master's Degree in Management
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 16 Oct 2017 04:44
Last Modified: 16 Oct 2017 04:44
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/23620

Actions (login required)

View Item View Item