Pengaruh Pelaksanaan Program Kesejahteraan Karyawan terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT ASKES Regional V Bandung

Dewi. S, Jenny Vera (0352250) (2008) Pengaruh Pelaksanaan Program Kesejahteraan Karyawan terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT ASKES Regional V Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0352250_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (52Kb) | Preview
[img] Text
0352250_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (50Kb)
[img]
Preview
Text
0352250_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (92Kb) | Preview
[img] Text
0352250_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (144Kb)
[img] Text
0352250_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (201Kb)
[img] Text
0352250_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (720Kb)
[img]
Preview
Text
0352250_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (17Kb) | Preview
[img] Text
0352250_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (71Kb)
[img]
Preview
Text
0352250_References.pdf - Accepted Version

Download (525Kb) | Preview

Abstract

PT ASKES Regional V Bandung merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang asuransi kesehatan. Perusahaan memerlukan pengelolaan dan pemeliharaan sumber daya yang dimilikinya, diantaranya dengan pemberian kesejahteraan agar karyawan dapat bekerja dengan semangat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelaksanaan program kesejahteraan karyawan terhadap kepuasan kerja karyawan di PT ASKES Regional V Bandung. Metode analisis data yang digunakan untuk menguji penelitian ini adalah analisis regresi hirarkis dengan menggunakan bantuan program aplikasi SPSS (Statistical Product and Service Solution) versi 12 for windows. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah penelitian lapangan (observasi, kuesioner, dan wawancara) dan studi literatur. Penelitian ini menunjukkan bahwa hubungan antara kesejahteraan karyawan terhadap kepuasan kerja positif atau kesejahteraan karyawan memiliki hubungan dengan kepuasan kerja hasilnya menunjukkan bahwa kesejahteraan karyawan sebesar 64,9% dan 35,1% sisanya dipengaruhi oleh faktor lain dengan signifikan 0,000. Hal ini juga terlihat dari kesejahteraan karyawan berpengaruh terhadap kepuasan kerja karyawan sebesar 42,2% dan 57,8% sisanya dipengaruhi oleh faktor lain dengan tingkat signifikan 0,000. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan program kesejahteraan karyawan yang diberikan perusahaan sudah berjalan dengan cukup baik. Hal ini dapat dilihat dari sikap karyawan yang puas atau positif terhadap kesejahteraan perusahaan. Dari uraian diatas dapat disimpulkan bahwa program kesejahteraan karyawan yang diberikan oleh PT ASKES Regional V Bandung berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja karyawan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 15 Dec 2015 06:33
Last Modified: 15 Dec 2015 06:33
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/17957

Actions (login required)

View Item View Item