Dampak Kepuasan Kerja, Komitmen Organisasional Afektif, dan Perilaku Kewargaan Organisasional terhadap Keinginan Keluar Studi Empiris pada Karyawan di Tomodachi Cafe Bandung

Widjaya, Olyvia (0752175) (2010) Dampak Kepuasan Kerja, Komitmen Organisasional Afektif, dan Perilaku Kewargaan Organisasional terhadap Keinginan Keluar Studi Empiris pada Karyawan di Tomodachi Cafe Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0752175_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (69Kb) | Preview
[img] Text
0752175_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (186Kb)
[img]
Preview
Text
0752175_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (81Kb) | Preview
[img] Text
0752175_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (215Kb)
[img] Text
0752175_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (118Kb)
[img] Text
0752175_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (707Kb)
[img]
Preview
Text
0752175_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (55Kb) | Preview
[img] Text
0752175_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (81Kb)
[img]
Preview
Text
0752175_References.pdf - Accepted Version

Download (36Kb) | Preview

Abstract

Peluang industri jasa di Indonesia semakin marak dan potensial. Dalam mencapai kesuksesan pada kegiatan usaha dan tujuan organisasinya tersebut, diperlukan pengelolaan tenaga kerja/karyawan dengan memperhatikan berbagai aspek ketenagakerjaan. Untuk itu, tolok ukur keberhasilan dalam industri jasa, tergantung dari mutu pelayanan dari para karyawannya; dan hal tersebut bergantung dari sebagaimana perusahaan/organisasi dapat memaksimalkan kinerja para karyawannya. Tindakan perusahaan untuk memaksimalkan kinerja para karyawannya, dapat tercermin melalui usaha perusahaan untuk memenuhi kepuasan kerja karyawan. Komitmen organisasional afektif dalam diri para karyawan juga perlu dibangun, melalui peranannya agar dapat tercipta keterikatan antara dirinya dengan organisasi tempat ia bekerja. Dalam membangun keefektifan organisasi, penerapan perilaku kewargaan organisasional dalam diri para karyawan sangat diperlukan agar dapat memaksimalkan kinerja karyawannya. Jika ketiga hal tersebut tidak terpenuhi, maka dapat menyebabkan karyawan mempunyai keinginan untuk keluar dari organisasinya. Penelitian ini menguji bagaimana hubungan antara kepuasan kerja, komitmen organisasional afektif, dan perilaku kewargaan organisasional dengan keinginan keluar; serta bagaimana pengaruh ketiga sikap tersebut terhadap keinginan keluar. Sampel penelitian ini adalah keseluruhan populasi karyawan yang bekerja pada salah satu Tomodachi Cafe di Bandung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan negatif dan signifikan antara kepuasan kerja dengan keinginan keluar, terdapat hubungan positif dan tidak signifikan antara komitmen organisasional afektif dengan keinginan keluar, serta terdapat hubungan negatif dan tidak signifikan antara perilaku kewargaan organisasional dengan keinginan keluar. Penelitian ini menemukan bahwa kepuasan kerja secara negatif dan signifikan mempengaruhi keinginan keluar, komitmen organisasional afektif secara positif dan tidak signifikan mempengaruhi keinginan keluar, serta perilaku kewargaan organisasional secara negatif dan tidak signifikan mempengaruhi keinginan keluar.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Keinginan Keluar, Kepuasan Kerja, Komitmen Organisasional Afektif, dan Perilaku Kewargaan Organisasional
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 09 Jul 2015 05:55
Last Modified: 04 Feb 2016 05:44
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/14068

Actions (login required)

View Item View Item