Analisis Perbandingan Penetapan Harga Jual Melalui Perhitungan Harga Pokok Produksi dengan Menggunakan Metode Konvensional dan Activity Based Costing

Setiawan, Sony Chandra (1051040) (2014) Analisis Perbandingan Penetapan Harga Jual Melalui Perhitungan Harga Pokok Produksi dengan Menggunakan Metode Konvensional dan Activity Based Costing. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1051040_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (46Kb) | Preview
[img] Text
1051040_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (747Kb)
[img]
Preview
Text
1051040_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (40Kb) | Preview
[img] Text
1051040_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (100Kb)
[img] Text
1051040_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (37Kb)
[img] Text
1051040_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (112Kb)
[img]
Preview
Text
1051040_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (32Kb) | Preview
[img] Text
1051040_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (237Kb)
[img]
Preview
Text
1051040_References.pdf - Accepted Version

Download (30Kb) | Preview

Abstract

Perhitungan harga pokok produk dalam perusahaan merupakan dasar dalam menetapkan harga jual. Terdapat dua metode dalam perhitungan harga pokok produk, yaitu metode konvensional dan metode activity based costing. Setiap metode memiliki pengaruh pada penetapan harga jual. Oleh karena itu, untuk penetapan harga jual perlu dipertimbangkan metode perhitungan harga pokok produk yang akan digunakan. Penulis melakukan penelitian langsung di PT. X dan PT. Y yang bergerak dalam penjualan produk jadi yang berbahan baku dari karet. Metode penelitian yang dipakai adalah metode deskriptif analitis. Dari penelitian yang dilakukan, diperoleh kesimpulan bahwa perhitungan harga pokok dengan metode activity based costingmemiliki tingkat keakuratan yang lebih tinggi dari metode konvensional. Hal ini dikarenakan metode activiy based costing lebih mengacu pada aktivitas pembuatan produk.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Harga Pokok Produk, Harga Jual, Metode Konvensional, Activiy Based Costing
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 22 Jan 2015 03:33
Last Modified: 22 Jan 2015 03:33
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/9283

Actions (login required)

View Item View Item