Pengaruh Profesionalisme Fiskus, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Fiskus (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Garut di Kabupaten Garut)

Hikmatin, Dea Mochammad (0951199) (2014) Pengaruh Profesionalisme Fiskus, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Fiskus (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Garut di Kabupaten Garut). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0951199_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (109Kb) | Preview
[img] Text
0951199_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1544Kb)
[img]
Preview
Text
0951199_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (307Kb) | Preview
[img] Text
0951199_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (368Kb)
[img] Text
0951199_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (253Kb)
[img] Text
0951199_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (547Kb)
[img]
Preview
Text
0951199_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (91Kb) | Preview
[img] Text
0951199_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (378Kb)
[img]
Preview
Text
0951199_References.pdf - Accepted Version

Download (216Kb) | Preview

Abstract

Kualitas dan citra Fiskus di hadapan masyarakat dilihat dari kinerja Fiskus itu sendiri. Semakin baik kinerja Fiskus maka akan semakin baik pula citra fiskus di hadapan masyarakat. Kinerja Fiskus dapat dipengaruhi oleh faktor profesionalisme, kepuasan kerja dari setiap fiskus dan komitmen terhadap organisasinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh profesionalisme Fiskus, kepuasan kerja, dan komitmen organisasi terhadap kinerja Fiskus pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Garut. Penelitian ini menggunakan survey kuesioner terhadap Fiskus yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Garut. Analisis statistik yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan menggunakan SPSS 17.0. Hasil pengujian menunjukkan bahwa profesionalisme Fiskus, kepuasan kerja, dan komitmen organisasi berpengaruh terhadap kinerja Fiskus. Pengaruh profesionalisme Fiskus, kepuasan kerja, dan komitmen organisasi terhadap kinerja Fiskus adalah sebesar 64,8% sedangkan sisanya sebesar 35,2% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Fiskus, Profesionalisme, Kepuasan Kerja, Komitmen Organisasi, Kinerja
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 21 Jan 2015 03:44
Last Modified: 21 Jan 2015 03:44
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/9177

Actions (login required)

View Item View Item