Survey Perilaku Asertif Mahasiswi Teknik Sipil yang Sedang atau Telah Mengikuti Kerja Praktek Lapangan Universitas "X" Kota Bandung

Gunawan, Imelda (0130026) (2006) Survey Perilaku Asertif Mahasiswi Teknik Sipil yang Sedang atau Telah Mengikuti Kerja Praktek Lapangan Universitas "X" Kota Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0130026_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (26Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0130026_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (144Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0130026_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (64Kb) | Preview
[img] Text
0130026_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (68Kb)
[img] Text
0130026_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (127Kb)
[img] Text
0130026_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (103Kb)
[img]
Preview
Text
0130026_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (16Kb) | Preview
[img] Text
0130026_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (27Kb)
[img]
Preview
Text
0130026_References.pdf - Accepted Version

Download (19Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul “Survei Mengenai Perilaku Asertif Mahasiswi Teknik Sipil yang Sedang atau Telah Mengikuti Kerja Praktek Lapangan Universitas “X” Kota Bandung”. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran tentang perilaku asertif mahasiswi Teknik Sipil yang sedang atau telah mengikuti kerja praktek lapangan Universitas “X” kota Bandung. Sesuai dengan maksud dan tujuan penelitian ini maka rancangan penelitian yang digunakan bersifat deskriptif, dengan menggunakan teknik survei. Jumlah responden pada penelitian ini adalah 40 orang mahasiswi Teknik Sipil yang sudah atau sedang mengikuti kerja praktek di lapangan (berusia antara 21-24 tahun). Alat ukur yang digunakan untuk melihat perilaku asertivitas berdasarkan kuesioner asertivitas dari Rathus & Nevid (1977) dan telah diadaptasi oleh peneliti sehingga menjadi 67 item. Item-item tersebut dikelompokkan berdasarkan 10 aspek dari ciri-ciri asertivitas Rathus (1977), setiap aspek-aspek asertivitas dikelompokkan berdasarkan 3 indikator yaitu kepada dosen, teman, dan petugas lapangan. Berdasarkan pengolahan data diperoleh hasil bahwa jumlah mahasiswi yang tidak asertif (62,5%) lebih banyak dibandingkan mahasiswi yang asertif (32,5%). Hal ini berarti lebih banyak mahasiswi Teknik Sipil tidak asertif. Ini bearti mereka kurang dapat menampilkan keberanian untuk secara jujur dan terbuka menyatakan kebutuhan, perasaan, dan pikiran apa adanya tanpa menyakiti orang lain. Sedangkan faktor-faktor yang berkaitan dengan asertivitas adalah self-esteem, kepribadian, dan budaya peran jenis kelamin. Berdasarkan hasil penelitian maka saran yang diberikan kepada mahasiswi Teknik Sipil khususnya yang tidak asertif untuk lebih mengembangkan diri dengan melatih diri untuk lebih asertif. Saran yang diberikan pada peneliti melakukan suatu penelitian lanjutan tentang faktor-faktor yang paling berpengaruh pada terjadinya perilaku asertivitas, serta dengan menggunakan populasi sasaran yang lebih luas dan karakteristik sampel yang berbeda.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 16 Apr 2014 09:49
Last Modified: 16 Apr 2014 09:49
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/5347

Actions (login required)

View Item View Item