Studi Deskriptif Mengenai Sibling Relationship Pada Remaja Dengan Saudara Spektrum Autisme (Suatu studi mengenai Sibling Realtionship pada remaja dengan saudara kandung penyandang spektrum autisme di Yayasan "X" Kota Bandung)

Naibaho, Shanty Theresia (1230169) (2016) Studi Deskriptif Mengenai Sibling Relationship Pada Remaja Dengan Saudara Spektrum Autisme (Suatu studi mengenai Sibling Realtionship pada remaja dengan saudara kandung penyandang spektrum autisme di Yayasan "X" Kota Bandung). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1230169_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (158Kb) | Preview
[img] Text
1230169_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (439Kb)
[img]
Preview
Text
1230169_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (263Kb) | Preview
[img] Text
1230169_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (261Kb)
[img] Text
1230169_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (271Kb)
[img] Text
1230169_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (251Kb)
[img]
Preview
Text
1230169_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (319Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1230169_Cover.pdf - Accepted Version

Download (183Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1230169_References.pdf - Accepted Version

Download (583Kb) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah melihat tipe sibling relationship pada remaja dengan saudara mereka yang berada pada spektrum autisme dan bagaimana fakotor sibling relationship berperan melalui uji beda. Penelitian ini menggunakan teori sibling relationship oleh Furman dan Buhrmester ( 1990 ) Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan purposive sampling. Terdapat 21 remaja, setiap partisipan mengisi Sibling Relationship Questionnaire yang disusun oleh Furman & Buhrmester ( revisi akhir September 2010) yang telah diuji validitasnya menggunakan expert validation dan diuji reliabilitasnya menggunakan alpha cronbach SPSS 16.00 dengan reliabilitas 0.946. Berdasarkan hasil pengolahan data didapat hasil bahwa 100% (21 partisipan) remaja yang menjadi partisipan memiliki sibling relationship negatif Kesimpulannya para remaja lebih sering menampilkan perilaku negatif dari sibling relationship yaitu conflict seperti pertengkaran, kompetisi dan antagonisme serta menghayati perbedaan perilaku dari orang tua. Perbedaan signifikan terjadi pada hal jenis kelamin, perbedaan usia kurang dan atau lebih dari empat tahun, posisi responden dalam keluarga (kakak atau adik) dan jumlah anak dalam keluarga. Peneliti menyarankan agar remaja mau untuk lebih membuka diri pada orang tua tentang perasaan mereka dan pada peneliti selanjutnya untuk melihat signifikansi faktor pada sibling relationship serta meneliti dalam jumlah sampel yang lebih besar.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 13 Mar 2017 03:45
Last Modified: 13 Mar 2017 03:45
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/21908

Actions (login required)

View Item View Item