Studi Deskriptif Mengenai Konsep Diri pada Penderita Thalasemia Mayor Dewsa Awal (20-30 Tahun) di Rumah Sakit 'X' Bandung

Endra, Anggy Puspita Lestari (0533001) (2010) Studi Deskriptif Mengenai Konsep Diri pada Penderita Thalasemia Mayor Dewsa Awal (20-30 Tahun) di Rumah Sakit 'X' Bandung. Masters thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0533001_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (321Kb) | Preview
[img] Text
0533001_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (816Kb)
[img]
Preview
Text
0533001_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (340Kb) | Preview
[img] Text
0533001_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (360Kb)
[img] Text
0533001_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (300Kb)
[img] Text
0533001_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (339Kb)
[img]
Preview
Text
0533001_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (256Kb) | Preview
[img] Text
0533001_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (353Kb)
[img]
Preview
Text
0533001_References.pdf - Accepted Version

Download (261Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini merupakan studi deskriptif mengenai konsep diri pada penderita thalasemia mayor dewasa awal (20-30 tahun) di Rumah Sakit ‘X’ Bandung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran konsep diri pada penderita thalasemia mayor dewasa awal (20-30 tahun) di Rumah Sakit ‘X’ Bandung yang dilihat melalui aspek-aspeknya. Pemilihan sampel menggunakan metode Purposive Sampling dan sampel dalam penelitian ini berjumlah 36 orang. Rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Variabel yang diukur dalam penelitian ini adalah konsep diri. Alat ukur yang digunakan merupakan modifikasi kuesioner konsep diri dari William H. Fitts, 1996. Tennesse Self Concept Scale. TSCS:2, second edition. Berdasarkan uji validitas dengan menggunakan content validity maka diperoleh 72 item yang valid. Dari hasil penelitian didapatkan bahwa 52,8% penderita thalasemia mayor dewasa awal di Rumah Sakit’X’ Bandung memiliki konsep diri negatif dan 47,2% memiliki konsep diri positif. Kesimpulan yang diperoleh adalah bahwa penderita thalasemia mayor yang berusia dewasa awal (20-30 tahun) di Rumah Sakit ‘X’ Bandung lebih banyak yang memiliki konsep diri negatif dengan aspek physical self, moralethical self, personal self, family self, social self dan academic/ work self yang negatif. Nampak bahwa penderita thalasemia mayor yang menghayati memiliki pengalaman buruk memiliki konsep diri dan aspek-aspek konsep diri yang negatif. Peneliti menyarankan kepada peneliti selanjutnya untuk melihat kontribusi faktor-faktor yang mempengaruhi konsep diri dengan setiap aspek konsep diri lebih dalam. Kepada pihak rumah sakit, peneliti menyarankan agar dapat membekali dokter dan perawatnya dengan kemampuan memberikan motivasi kepada penderita thalasemia mayor agar mereka mendapatkan dorongan untuk memiliki penghayatan yang lebih positif terhadap diri mereka.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 28 Oct 2015 10:22
Last Modified: 28 Oct 2015 10:22
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/16403

Actions (login required)

View Item View Item