Pengaruh Biji Mahoni (Swietenia mahagoni) Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah Pada Pria Usia 18-28 Tahun Dengan Faktor Risiko Diabetes Melitus Tipe 2

Budiman, Herry Yanto ( 0910034 ) (2013) Pengaruh Biji Mahoni (Swietenia mahagoni) Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah Pada Pria Usia 18-28 Tahun Dengan Faktor Risiko Diabetes Melitus Tipe 2. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0910034_Abstract_TOC.PDF - Accepted Version

Download (432Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0910034_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (143Kb) | Preview
[img] Text
0910034_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (544Kb)
[img] Text
0910034_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (208Kb)
[img] Text
0910034_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (125Kb)
[img]
Preview
Text
0910034_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (94Kb) | Preview
[img] Other
0910034_Cover.PDF

Download (0b)
[img]
Preview
Text
0910034_CV.pdf - Accepted Version

Download (94Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0910034_Journal.pdf - Accepted Version

Download (106Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0910034_References.pdf - Accepted Version

Download (142Kb) | Preview

Abstract

Diabetes melitus (DM) adalah penyakit degeneratif kronik progresif akibat gangguan metabolisme glukosa. Hiperglikemi pada penderita DM akan mengakibatkan stres oksidatif, sehingga kebutuhan akan antioksidan eksogen meningkat. Antioksidan yang terkandung dalam biji mahoni secara empiris telah digunakan sebagaiherbal untuk pengobatan DM.Penelitian ini bertujuanuntuk mengetahui manfaat konsumsi biji mahoni terhadap kadar glukosa darah pria usia 18-28 tahun dengan faktor risiko DM tipe-2. Penelitian eksperimental dengan desain pre-test dan post-test terhadap kadar glukosa darah sewaktu 30 orang subjek penelitian, pria usia 18-28 tahun. Sampel darah diambil saat pra dan pasca 3 hari mengkonsumsi kapsul biji mahoni diukur dengan glukometer (mg/dL).Data dianalisis dengan uji-t berpasangan, α=0,05. Hasil penelitian menunjukkan penurunan yang signifikan sebelum dan sesudah mengkonsumsi biji mahoni pada hari ke-3 pada kadar glukosa darah. Kesimpulan dari penelitian ini adalah biji mahoni dapat menurunkan kadar glukosa darah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: diabetes melitus, glukosa darah, mahoni.
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Medicine > 10 School of Medicine
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 12 May 2015 10:42
Last Modified: 20 Oct 2017 01:47
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/12390

Actions (login required)

View Item View Item