Sekolah Injil Liburan

Tania, Felicia Karina (0664240) (2008) Sekolah Injil Liburan. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img] Text
0664240_Abstract_TOC.pdf

Download (12Kb)
[img] Text
0664240_Appendices.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7Mb)
[img] Text
0664240_Chapter1.pdf

Download (24Kb)
[img] Text
0664240_Chapter2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (31Kb)
[img] Text
0664240_Chapter3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6Mb)
[img] Text
0664240_Conclusion.pdf

Download (7Kb)
[img] Text
0664240_Cover.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (21Kb)
[img]
Preview
Text
0664240_References.pdf

Download (552Kb) | Preview

Abstract

Sekolah Injil Liburan (SIL) yang diadakan selama tiga hari, merupakan sarana yang tepat untuk menyampaikan Injil secara intensif bagi anak. Dengan metode teaching-aids yang efektif, maka anak dapat lebih mudah mengerti dan mengingat materi yang disampaikan. Selain itu, teaching-aids memudahkan guru untuk mengajar secara terstruktur dan rinci. Teaching-aids memungkinkan hal tersebut tercapai karena melibatkan visual yang menarik bagi anak berupa gambar, warna, dan jenis alat peraga yang variatif dan interaktif. Khususnya pada anak, mereka belajar melalui bermain. Dengan alat peraga ini, anak dapat mendengar, melihat, bahkan memainkan atau menyentuh alat peraga. Sehingga dengan melibatkan sebanyak mungkin pengalaman indera yang mereka rasakan, anak akan mengingatnya lebih baik. Dalam hal ini teaching-aids berupa alat peraga kreatif, yang terdiri dari slide show dan alat peraga mekanik. Slide show akan menampilkan materi Injil secara berseri (dalam 3 hari/pertemuan), merupakan inti dari rangkaian alat peraga. Sedangkan alat peraga mekanik menampilkan cerita ilustrasi, juga merupakan sarana penerapan ke kehidupan sehari-hari. Ditujukan bagi anak Sekolah Minggu usia 6-8 tahun atau 9 tahun, yaitu usia anak kelas 1-3 Sekolah Dasar. Bahasa percakapan sehari-hari yang digunakan dalam penyampaian materi, telah mengalami penyederhanaan kosa kata agar dimengerti anak, namun tidak mengesampingkan inti dari materi yang disampaikan. Kesimpulan yang dapat diambil yaitu teaching-aids penting dalam kegiatan belajar mengajar bagi anak, karena memudahkan mengingat dengan detil dalam jangka waktu lebih lama. Maka diharapkan penerapan teaching-aids ini dapat digunakan secara lebih luas, sehingga dapat menyelesaikan masalah penyampaian materi yang abstrak kepada anak juga memberikan masukan yang positif bagi perkembangan dunia pendidikan anak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 02 Apr 2012 03:32
Last Modified: 09 May 2012 04:07
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/984

Actions (login required)

View Item View Item