Sutarno, Rini ( 0343059 ) (2007) Nonverbal Communication and Effective Presentation in Effective Presentation Class at Maranatha Christian University. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.
|
Text
0343059_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version Download (71Kb) | Preview |
|
Text
0343059_Appendices.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (64Kb) |
||
|
Text
0343059_Chapter1.pdf - Accepted Version Download (93Kb) | Preview |
|
Text
0343059_Chapter2.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (76Kb) |
||
Text
0343059_Chapter3.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (107Kb) |
||
Text
0343059_Chapter4.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (63Kb) |
||
|
Text
0343059_Conclusion.pdf - Accepted Version Download (59Kb) | Preview |
|
Text
0343059_Cover.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (70Kb) |
||
|
Text
0343059_References.pdf - Accepted Version Download (61Kb) | Preview |
Abstract
Sejumlah penelitian telah dilakukan tentang peran komunikasi nonverbal dalam memberikan presentasi yang efektif. Komunikasi nonverbal merupakan komunikasi yang dilakukan tanpa menggunakan kata. Oleh karena itu, saya bermaksud meneliti komunikasi nonverbal berdasarkan voice (volume, speed dan tone), gesture (hands dan face), posture, body movement (head dan hand), dan eye contact dalam konteks Bahasa Inggris. Hasil penelitian didapatkan melalui observasi yang melibatkan sepuluh orang mahasiwa/i di kelas Effective Oral Presentation (EOP) semester enam tahun 2006 di Universitas Kristen Maranatha. Hasil penelitian menunjukkan bahwa eye contact digunakan untuk mendapatkan atensi penonton selama presentasi berlangsung. Head movement digunakan untuk menekankan secara jelas suatu pernyataan, sedangkan hand movement digunakan agar pembicara merasa santai dan yakin akan presentasi yang disampaikan dan untuk menekankan secara suatu pernyataan. Gesture (hands dan face) digunakan untuk menunjukkan rasa hormat atau rasa sopan kepada penonton serta menegaskan informasi yang disampaikan kepada penonton. Posture (mata menatap audiens, berdiri tegak, kaki tidak merapat dan tersenyum) digunakan agar pembicara merasa tenang dan santai selama melakukan presentasi. Dan terakhir, voice digunakan untuk mendukung pesan atau komunikasi verbal. Pada akhirnya, studi ini menyarankan kepada pembicara yang ingin melakukan presentasi secara efektif agar dapat menggunakan komunikasi nonverbal seperti yang disebutkan diatas secara proporsional (tidak berlebihan) sebagai alat komunikasi yang dapat membantu dalam melakukan presentasi dengan efektif.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > PE English |
Divisions: | Faculty of Letters > 43 Diploma Program for English |
Depositing User: | Perpustakaan Maranatha |
Date Deposited: | 19 Dec 2014 10:16 |
Last Modified: | 19 Dec 2014 10:16 |
URI: | http://repository.maranatha.edu/id/eprint/8743 |
Actions (login required)
View Item |