Pengaruh Citra Merek, Persepsi Kualitas, Harga, Promosi Terhadap Loyalitas Konsumen Produk Kosmetik Merek Make Over

Hutama, M. Gevin ( 1452431 ) (2021) Pengaruh Citra Merek, Persepsi Kualitas, Harga, Promosi Terhadap Loyalitas Konsumen Produk Kosmetik Merek Make Over. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1452431_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (1153Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1452431_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (433Kb) | Preview
[img] Text
1452431_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (463Kb)
[img] Text
1452431_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (682Kb)
[img] Text
1452431_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1018Kb)
[img]
Preview
Text
1452431_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (421Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1452431_Cover.pdf - Accepted Version

Download (564Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1452431_References.pdf - Accepted Version

Download (215Kb) | Preview

Abstract

Peneliti tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul “Pengaruh citra merek, persepsi kualitas, harga, promosi terhadap loyalitas konsumen produk kosmetik merek Make Over” sebagai topik dari penelitian ini. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian causal explanatory. Populasi yang digunakan peneliti yaitu Mahasiswi Fakultas Bisnis Jurusan Manajemen. Sampel dalam penelitian ini adalah Mahasiswi yang menggunakan produk Make Over. Teknik yang digunakan peneliti yaitu dengan non-probability sampling. Pengukuran dalam pengisian kuisioner penelitian ini menggunakan skala likert. Data Primer adalah data yang diperoleh langsung dari jawaban responden melalui kuesioner. Peneliti menggunakan kuesioner tertutup yaitu dalam kuesioner ini peneliti menyediakan jawaban sehingga responden tinggal memilih. Citra Merek, Persepsi Kualitas, Harga, Promosi berpengaruh terhadap Loyalitas Merek Kosmetik Make Over sebesar 83,5%. Pada Mahasiswi Fakultas Bisnis Jurusan Manajemen. Peneliti menyarankan sebaiknya perusahaan mengeluarkant inovasi produk varian baru. Sehingga citra merek kosmetik Make Over akan lebih meningkat dan memasyarakat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Citra Merek, Persepsi Kualitas, Harga, Promosi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 04 Oct 2022 08:07
Last Modified: 01 Nov 2022 03:32
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/30638

Actions (login required)

View Item View Item