Analisis Quality Function Deployment Dengan Menggunakan House Of Quality Untuk Meningkatkan Kualitas Pelayanan Pada Baso Rusuk Bang Ozt Bandung

Panggian, Jeffrey (1552043) (2019) Analisis Quality Function Deployment Dengan Menggunakan House Of Quality Untuk Meningkatkan Kualitas Pelayanan Pada Baso Rusuk Bang Ozt Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1552043_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (627Kb) | Preview
[img] Text
1552043_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (728Kb)
[img]
Preview
Text
1552043_Chapter 1.pdf - Accepted Version

Download (726Kb) | Preview
[img] Text
1552043_Chapter 2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1703Kb)
[img] Text
1552043_Chapter 3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (971Kb)
[img] Text
1552043_Chapter 4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1144Kb)
[img]
Preview
Text
1552043_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (606Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1552043_Cover.pdf - Accepted Version

Download (373Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1552043_References.pdf - Accepted Version

Download (455Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan melakukan pencarian informasi dan analisis mengenai Quality Function Deployment pada Baso Rusuk Bang OZT yang sudah dilakukan saat ini dan melakukan pencarian informasi dan analisis mengenai pengembangan Quality Function Deployment pada Baso Rusuk Bang OZT yang dapat dilakukan dengan menggunakan Analisis House of Quality pada Baso Rusuk Bang OZT di kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan penulis adalah metode survey. metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif. Populasi penelitian dalam penyusunan skripsi ini adalah masyarakat kota Bandung. Adapun pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan simple random sampling. Dalam penelitian ini metode yang digunakan untuk memperoleh informasi dari reponden adalah berbentuk angket. Berdasarkan hasil penelitian, kepuasan konsumen berada pada rentang baik. Ditemukan bahwa dimensi Responsiveness memiliki persentase yang paling tinggi, dan Dimensi Reliability yang paling rendah. Atribut “pesanan diantarkan kepada konsumen” memiliki kecenderungan untuk dianggap sebagai bagian dari proses kerja yang dianggap paling penting, sekaligus memiliki kecenderungan untuk dianggap sebagai bagian dari proses kerja yang dianggap paling baik saat ini. Karena itu, disarankan untuk dapat mempertahankan kualitas layanan yaitu Dimensi Reliability, Dimensi Responsiveness, Dimensi Assurance, Dimensi Empathy, Dimensi Tangibles, yang saat ini sudah dinilai baik oleh para konsumen

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Quality Function Deployment, Analisis House of Quality, Service quality
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 09 Dec 2021 02:18
Last Modified: 09 Dec 2021 02:18
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/28993

Actions (login required)

View Item View Item