Perancangan Interior Day Care dengan Konsep "Protection"

Kristianto, Kelvin (1363050) (2018) Perancangan Interior Day Care dengan Konsep "Protection". Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1363050_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (180Kb) | Preview
[img] Text
1363050_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (37Mb)
[img]
Preview
Text
1363050_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (152Kb) | Preview
[img] Text
1363050_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1928Kb)
[img] Text
1363050_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1195Kb)
[img] Text
1363050_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1413Kb)
[img]
Preview
Text
1363050_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (118Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1363050_Cover.pdf - Accepted Version

Download (109Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1363050_References.pdf - Accepted Version

Download (182Kb) | Preview

Abstract

Daycare merupakan salah satu bentuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) pada jalur pendidikan nonformal yang menyelenggarakan program pendidikan sekaligus pengasuhan. Pemilihan desain daycare didasari oleh banyaknya kebutuhan masyarakat yang mengutamakan keamanan, pendidikan, dan dapat memenuhi kebutuhan perkembang motorik dan kognitif setiap anaknya. Perancangan daycare memerlukan dukungan gagasan ilmu literatur yang saling berkaitan antara lain antropometri anak, dan psikologi warna. Antropometri anak adalah elemen penting dalam proses perancangan daycare khususnya furnitur yang dapat mendukung aktifitas anak. Antropometri yang baik dapat meminimalisir cedera, sehingga mendukung faktor keamanan di sebuah perancangan daycare. Selain itu, psikologi warna anak, dinilai dapat mempengaruhi pembentukan tekanan emosi dan intelektual anak. Antrompometri anak dan psikologi warna anak mendukung perancangan daycare dengan konsep “protection”. Konsep ini memiliki arti sebagai perlindungan yang harus dipenuhi secara menyeluruh. Kebutuhan tersebut meliputi, keamanan anak dalam aktifitas, pemenuhan kognitif dan motorik anak, pendidikan usia anak, dan hubungan antar individu didalamnya. Konsep protection diaplikasikan pada bentuk furnitur dan ruang yang memberikan efek psikologis lembut, aman , dan nyaman. Bentuk ini dapat memaksimalkan ruang gerak anak (motorik) dalam perancangan daycare. Penggunaan warna pada perancangan daycare lebih mengutamakan warna-warna alami dan netral seperti warna kayu. penggunaan warna lain seperti orange,biru dan hijau digunakan sebagai aksen. Warna-warna tersebut mendukung pembentukan emosi terhadap ruang. Hasil dari konsep yang diterapkan pada perancangan daycare dinilai lebih memberikan experience mendalam secara fungsi dan ambience ruang. Fungsi dan estetika ruang daycare yang sesuai menjawab segala permasalahan desain daycare secara khusus.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Daycare, Desain Interior, Protection, Anak
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Faculty of Arts & Design > 63 Interior Design Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 22 Feb 2019 07:29
Last Modified: 22 Feb 2019 07:29
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/25694

Actions (login required)

View Item View Item