Analisis Pengaruh Persepsi pada Karyawan Terhadap Brand Equity Restoran Cepat Saji McDonald's (studi pada masyarakat kota Bandung)

Nugraha, Rivan Ramadhan (1352246) (2018) Analisis Pengaruh Persepsi pada Karyawan Terhadap Brand Equity Restoran Cepat Saji McDonald's (studi pada masyarakat kota Bandung). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img] Text
1352246_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (328Kb)
[img] Text
1352246_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1175Kb)
[img] Text
1352246_Chapter 1.pdf - Accepted Version

Download (793Kb)
[img] Text
1352246_Chapter 2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1912Kb)
[img] Text
1352246_Chapter 3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (881Kb)
[img] Text
1352246_Chapter 4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1313Kb)
[img] Text
1352246_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (762Kb)
[img] Text
1352246_Cover.pdf - Accepted Version

Download (413Kb)
[img] Text
1352246_References.pdf - Accepted Version

Download (692Kb)

Abstract

Peneliti tertarik untuk melakukan penelitian mengenai “Analisis Pengaruh Persepsi pada Karyawan terhadap Brand equity Restoran cepat saji McDonald’s pada masyarakat kota Bandung.” Metode yang digunakan penulis dalam melakukan penelitian ini adalah menggunakan metode causal explanatory, dengan teknik survey. Populasi yang diambil dalam penelitian ini adalah masyarakat yang pernah mengunjungi McDonald’s pada masyarakat kota Bandung. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh masyarakat yang pernah mengunjungi McDonald’s pada populasimasyarakat kota Bandung. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode non-probability sampling dengan metode purposive sampling Variabel Independen (X) yaitu variabel yang mempengaruhi atau menjadi penyebab suatu hal atau masalah terjadi. Dalam penelitian ini adalah persepsi terhadap karyawan. Variabel Dependen (Y), yaitu variabel yang situasi dan kondisinya tergantung atau dipengaruhi variabel lain yang sifatnya dependen. Dalam penelitian ini adalah Brand Equity. Berdasarkan pengolahan data, Persepsi terhadap Kinerja karyawan memiliki pengauh terhadap Brand Equity pada para responden konsumen pengunjung McDonalds. Berdasarkan hasil pengukuran, didapatkan bahwa Kinerja karyawan memiliki pengauh terhadap Brand Equity pada para responden konsumen pengunjung McDonalds, dengan demikian perusahaan perlu mengembangkan persepsi yang positif terhadap karyawan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 16 Jan 2019 01:58
Last Modified: 16 Jan 2019 01:58
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/25245

Actions (login required)

View Item View Item