Pengaruh Good Corporate Governance dan Struktur Kepemilikan Terhadap Kinerja Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016

Uly, Gress Siska (1451253) (2018) Pengaruh Good Corporate Governance dan Struktur Kepemilikan Terhadap Kinerja Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1451253_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (142Kb) | Preview
[img] Text
1451253_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (310Kb)
[img]
Preview
Text
1451253_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (351Kb) | Preview
[img] Text
1451253_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (312Kb)
[img] Text
1451253_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (284Kb)
[img] Text
1451253_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (610Kb)
[img]
Preview
Text
1451253_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (130Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1451253_Cover.pdf - Accepted Version

Download (265Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1451253_References.pdf - Accepted Version

Download (329Kb) | Preview

Abstract

Dalam perekonomian modern, manajemen, dan pengelolaan perusahaan semakin banyak dipisahkan dari kepemilikan perusahaan. Banyak jalan untuk memahami corporate governance, namun jalan yang paling dekat adalah dengan memahami teori agensi (agency theory) terlebih dahulu. Teori agensi merupakan salah satu pilar dalam theory of finance. Pilar lainnya adalah efficient market theory, portofolio theory, capital asset pricing theory, dan micro structure theory. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh transparency, accountability, responsibility, independency, fairness, Kepemilikan manajerial dan Kepemilikan institusional terhadap kinerja perusahaan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling pada perusahaaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan periode 2014 sampai 2016. Teknik analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa independency, fairness dan kepemilikan institusional berpengaruh terhadap kinerja perusahaan sedangkan transparency, accountability, responsibility dan kepemilikan manajerial tidak memiliki pengaruh terhadap kinerja perusahaan. Secara bersama-sama atau simultan GCG (Transparency, Accountability, Responsibility, Independency, dan Fairness) dan struktur kepemilikan (kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional) berpengaruh terhadap kinerja perusahaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Good Corporate Governance, struktur kepemilikan, kinerja perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 08 Nov 2018 04:14
Last Modified: 08 Nov 2018 04:14
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/25017

Actions (login required)

View Item View Item