Pengaruh Elektronic-Word-Of-Mouth terhadap Keputusan Pembelian Konsumen yang Mengikuti Akun Kuliner di Instagram

Rahimanisa, Nidya Desiana (1252219) (2015) Pengaruh Elektronic-Word-Of-Mouth terhadap Keputusan Pembelian Konsumen yang Mengikuti Akun Kuliner di Instagram. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1252219_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (331Kb) | Preview
[img] Text
1252219_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (622Kb)
[img]
Preview
Text
1252219_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (319Kb) | Preview
[img] Text
1252219_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (444Kb)
[img] Text
1252219_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (352Kb)
[img] Text
1252219_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (591Kb)
[img]
Preview
Text
1252219_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (486Kb) | Preview
[img] Text
1252219_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (444Kb)
[img]
Preview
Text
1252219_References.pdf - Accepted Version

Download (154Kb) | Preview

Abstract

Pertumbuhan dalam jejaring sosial online yang berjumlah besar telah memperluas potensi dari pengaruh electronic word of mouth (e-WOM) terhadap keputusan pembelian konsumen. Sekarang, komunikasi antar manusia lebih banyak terjadi dengan teknologi berbasis pesan teks. Instagram adalah salah satu media yang berbasis pesan teks yang digunakan oleh pemasar sebagai alat melakukan eWOM untuk menarik konsumen dalam melakukan keputusan pembelian. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis apakah terdapat pengaruh e-WOM terhadap keputusan pembelian konsumen yang mengikuti akun kuliner di instagram. Metode penelitian dilakukan dengan metode survei yaitu dengan menggunakan kuesioner. Populasi penelitian adalah pengguna instagram dengan jumlah sampel 200 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah non probability sampling dengan pendekatan purposive sampling. Alat uji instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan uji validitas dan reliabilitas. Alat analisis data pada penelitian ini menggunakan regresi linear sederhana. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa e-WOM berpengaruh terhadap keputusan konsumen yang mengikuti akun kuliner di instagram.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: e-WOM, Keputusan Pembelian, Instagram.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 19 Feb 2016 03:09
Last Modified: 19 Feb 2016 03:09
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/18888

Actions (login required)

View Item View Item