Analisis Brand Image terhadap Produk Private Label Giant Hypermarket-Pasteur

N, Theresia Deviyanti (0552370) (2010) Analisis Brand Image terhadap Produk Private Label Giant Hypermarket-Pasteur. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0552370_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (92Kb) | Preview
[img] Text
0552370_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (632Kb)
[img]
Preview
Text
0552370_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (261Kb) | Preview
[img] Text
0552370_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (225Kb)
[img] Text
0552370_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (251Kb)
[img] Text
0552370_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (386Kb)
[img]
Preview
Text
0552370_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (121Kb) | Preview
[img] Text
0552370_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (91Kb)
[img]
Preview
Text
0552370_References.pdf - Accepted Version

Download (73Kb) | Preview

Abstract

Studi ini dilatar belakangi oleh meningkatnya kebutuhan manusia akan suatu produk makanan pokok. Penelitian ini dilakukan di Universitas Kristen Maranatha Bandung dengan menggunakan 100 responden yang mengonsumsi produk Privat Label Giant Hypermarket Sedangkan profile responden yang digunakan adalah jenis kelamin, usia, pengeluaran perbulan dan pernah atau tidak pernah mengonsumsi produk Privat Label Giant Hypermarket. Penelitian ini memberikan kita suatu gambaran bahwa konsumen kurang begitu mengetahui produk privat label, hal ini disebabkan karna kurangnya suatu pengenalan akan suatu produk privat label terhadap konsumen sehingga konsumen hanya mengetahui produk – produk di luar produk privat label tersebut. Hal yang memperburuk keadaan ini adalah kualitas produk privat label menurut konsumen sangat rendah dan brand image konsumen yang terbentuk menyatakan bahwa produk privat label hanya digunakan dan dikonsumsi oleh kalangan menengah kebawah. Metode penelitian yang digunakan oleh penelitian ini adalah distribusi korelasi pearson sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa ada hubungan antara Brand Image Produk, Produk Privat Label, Analisis Brand Image terhadap Produk Privat Label. Namun variabel yang berpengaruh sangat signifikan terhadap penggunaan produk privat label adalah Brand Image konsumen. PT. Hero supermarket Tbk, adalah sebagai pusat berbelanja yang lengkap, nyaman, dan terjangkau diadaptasi dari Malaysia. Hypermarket Giant merupakan anak perusahaan yang tergolong besar dalam jajaran supermarket.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Brand Image Produk, Produk Privat Label, Analisis Brand Image terhadap Produk Privat Label
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 11 Nov 2015 11:07
Last Modified: 11 Nov 2015 11:07
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/17026

Actions (login required)

View Item View Item