Analisis Penggunaan Selebritis sebagai Endorser terhadap Brand Association Produk Jamu Tolak Angin Sido Muncul

Audrine, Catrine (0552331) (2012) Analisis Penggunaan Selebritis sebagai Endorser terhadap Brand Association Produk Jamu Tolak Angin Sido Muncul. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0552331_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (298Kb) | Preview
[img] Text
0552331_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2363Kb)
[img]
Preview
Text
0552331_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (277Kb) | Preview
[img] Text
0552331_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (492Kb)
[img] Text
0552331_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (333Kb)
[img] Text
0552331_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1005Kb)
[img]
Preview
Text
0552331_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (191Kb) | Preview
[img] Text
0552331_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (242Kb)
[img]
Preview
Text
0552331_References.pdf - Accepted Version

Download (181Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tentang penggunaan selebritis sebagai endorser terhadap brand assosiation Produk Jamu Tolak Angin Sido Muncul. Dalam penelitian ini yang dianggap sebagai variabel bebas (X) adalah celebrity endorser, dimana sub variabelnya meliputi: attractiveness, dan credibility. Sedangkan variabel terikatnya (Y) adalah brand assosiation. Teknik Analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah Teknik Analisis Regresi Sederahana. Di dalam penelitian ini, pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner sebagai pengumpul data yang utama, dan di dukung oleh kepustakaan dan observasi. Dalam penelitian ini, teknik sampling yang digunakan adalah metode Simple Random Sampling, yaitu pengambilan anggota sampel dari populasi dilakukan secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi itu. Populasi dalam penelitian ini adalah adalah seluruh konsumen Produk Jamu Sido Muncul yang datang ke Mall Cihampelas Walk Bandung. Berdasarkan hasil penelitian dapat dikatakan bahwa tujuan Siso Muncul menggunakan endorser (pendukung/pengusung) “Agnes Monica” dalam mengiklankan produknya yaitu untuk mengubah citra jamu yang dianggap kampungan sebagai sesuatu yang modern dan teruji. Tanggapan konsumen mengenai “Agnes Monica” sebagai selebritis endorser (pendukung/pengusung) pada Produk Jamu Tolak Angin Sido Muncul secara umum sudah cukup baik, dengan nilai persentase sebesar 79,77%. Tanggapan konsumen mengenai Brand Association (asosiasi merek) Produk Jamu Tolak Angin Sido Muncul secara umum sudah cukup baik, dengan nilai persentase sebesar 78,09%. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa penggunaan Celebrity Endorser dalam Produk Jamu Tolak Angin Sido Muncul, yaitu Agnes Monica memiliki hubungan ke arah positif dengan Brand Association, sebesar 57,04%. Hal ini dapat dilihat dari persamaan regresi dan hasil uji hipotesis (thitung =10,992 > ttabel = 1,986) yang positif dengan nilai koefisien korelasi antara kedua variabel adalah 0,755 (hubungan yang kuat).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 11 Nov 2015 07:19
Last Modified: 11 Nov 2015 07:19
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/16989

Actions (login required)

View Item View Item