Gambaran Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Dihubungkan Dengan Kebiasaan Merokok Mahasiswa Universitas Kristen Maranatha, Bandung, 2006

Desiani, Natalia ( 0310066 ) (2007) Gambaran Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Dihubungkan Dengan Kebiasaan Merokok Mahasiswa Universitas Kristen Maranatha, Bandung, 2006. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img] Text
0310066_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (254Kb)
[img] Text
0310066_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (231Kb)
[img] Text
0310066_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (248Kb)
[img] Text
0310066_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (309Kb)
[img] Text
0310066_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (258Kb)
[img] Text
0310066_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (286Kb)
[img]
Preview
Text
0310066_Conslusion.pdf - Accepted Version

Download (251Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0310066_Cover.pdf

Download (231Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0310066_References.pdf - Accepted Version

Download (239Kb) | Preview

Abstract

Hampir semua perokok mengetahui bahwa merokok merugikan kesehatan bahkan diketahui juga merokok membahayakan kesehatan orang lain sebagai perokok pasif. Pada tahun 2000 hampir 4 juta orang meninggal akibat merokok. Namun demikian hal tersebut tidak mengurangi niat seseorang untuk merokok khususnya di kalangan remaja dan dewasa muda. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan, sikap dan perilaku para perokok khususnya di kalangan mahasiswa Universitas Kristen Maranatha. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif, dengan rancangan penelitian cross sectional dan metode survei dengan penyebaran angket pada 387 responden sebagai minimal sampel. Didapatkan gambaran pengetahuan responden baik, sedangkan sikap dan perilaku responden kurang baik. Kesimpulannya responden mempunyai pengetahuan yang baik, tetapi belum dapat menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari, hal ini dapat dilihat dari sikap dan perilaku yang kurang baik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Sikap, Perilaku, Merokok
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 30 Jul 2012 09:12
Last Modified: 26 Sep 2017 05:31
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/1604

Actions (login required)

View Item View Item