Analisis Pengaruh Work Overload terhadap Work Stress Berdasarkan Gender di PT. Telkom Bandung, Tbk.

Novalia, Nidya (0652283) (2010) Analisis Pengaruh Work Overload terhadap Work Stress Berdasarkan Gender di PT. Telkom Bandung, Tbk. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0652283_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (103Kb) | Preview
[img] Text
0652283_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1027Kb)
[img]
Preview
Text
0652283_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (97Kb) | Preview
[img] Text
0652283_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (201Kb)
[img] Text
0652283_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (136Kb)
[img] Text
0652283_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (257Kb)
[img]
Preview
Text
0652283_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (26Kb) | Preview
[img] Text
0652283_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (103Kb)
[img]
Preview
Text
0652283_References.pdf - Accepted Version

Download (97Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi karyawan terhadap work overload dan implikasinya terhadap work stress bagi karyawan. Penelitian ini juga dilakukan untuk mengetahui persepsi antara karyawan pria dan wanita sehubungan dengan pengaruh work overload terhadap work stress. Sampel penelitian ini adalah 75 karyawan PT. Telkom Bandung, Tbk. Kedua hipotesis yang diuji didukung oleh penelitian sebelumnya. Pada hipotesis pertama diperoleh hasil bahwa work overload berpengaruh secara signifikan terhadap work stress pada karyawan, sedangkan pada hipotesis kedua diperoleh hasil bahwa work overload berpengaruh secara signifikan pada karyawan pria, sedangkan pada karyawan wanita work overload tidak berpengaruh secara signifikan, sehingga disimpulkan bahwa terdapat perbedaan pengaruh work overload terhadap work stress pada karyawan pria dan wanita. Sebagai implikasi, penelitian ini menyarankan manajer SDM agar dapat mengelola beban pekerjaan yang diberikan kepada karyawan agar seimbang dan mempertimbangkan aspek gender dalam pembagian pekerjaannya karena pria dan wanita memiliki persepsi yang berbeda mengenai beban kerja.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: work overload, work stress, gender
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 10 Aug 2015 03:46
Last Modified: 26 Jan 2016 08:41
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/14395

Actions (login required)

View Item View Item