Pengaruh Fee Based Income terhadap Laba Per Lembar Saham pada Bank - Bank Go Public Periode 2004 - 2008

Wibowo, Stefanie Yuanita (0652047) (2010) Pengaruh Fee Based Income terhadap Laba Per Lembar Saham pada Bank - Bank Go Public Periode 2004 - 2008. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0652047_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (87Kb) | Preview
[img] Text
0652047_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (109Kb)
[img]
Preview
Text
0652047_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (121Kb) | Preview
[img] Text
0652047_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (193Kb)
[img] Text
0652047_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (94Kb)
[img] Text
0652047_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (135Kb)
[img]
Preview
Text
0652047_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (49Kb) | Preview
[img] Text
0652047_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (822Kb)
[img]
Preview
Text
0652047_References.pdf - Accepted Version

Download (51Kb) | Preview

Abstract

Kegiatan fee based operation yang dilakukan oleh industri perbankan menghasilkan alternatif pendapatan lain bagi bank yang disebut fee based income. Dewasa ini, bank semakin meningkatkan fee based income disamping pendapatan bunga. Fee based income yang digunakan dalam penelitian ini meliputi provisi dan komisi yang diterima selain dari pemberian kredit dan pendapatan lain. Laba per lembar saham menunjukkan besarnya laba yang diterima pemilik saham atas satu lembar saham yang dimilikinya. Laba per lembar saham merupakan salah satu indikator yang digunakan untuk menilai baik buruknya suatu bank. Semakin besar laba bersih yang dimiliki suatu bank menyebabkan semakin tinggi laba per lembar saham bank yang tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh fee based income terhadap laba per lembar saham, dan seberapa besar pengaruh tersebut. Dalam penelitian ini digunakan sampel sebanyak 15 bank yang go public selama periode 2004 – 2008. Untuk menganalisis data digunakan analisis regresi berganda dengan variabel fee based income yang terdiri dari provisi dan komisi yang diterima selain pemberian kredit dan pendapatan lain sebagai variabel independen, dan laba per lembar saham sebagai variabel dependen. Dari hasil penelitian yang dilakukan, diperoleh hasil persamaan regresi berganda Y = 49,8 + 4,881 E-11 X1 + 1,290 E-10 X2. hasil uji hipotesis dengan taraf signifikansi 0,05, menunjukkan bahwa terdapat pengaruh fee based income terhadap laba per lembar saham. Besarnya pengaruh fee based income secara semultan terhadap laba per lembar saham adalah 22,2%. Sedangkan sisanya sebesar 77,8% dipengaruhi oleh faktor lain selain fee based income. Pengaruh fee based income terhadap laba per lembar saham sebesar 22,2% menunjukkan fee based income belum menjadi sumber laba utama bagi industri perbankan, namun fee based income terus ditingkatkan karena tingkat risiko yang dihadapi dalam bisnis fee based lebih kecil daripada risiko yang dihadapi dalam pemberian kredit atau kredit macet.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: fee based income, provisi dan komisi, pendapatan lain, laba per lembar saham
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 31 Jul 2015 06:29
Last Modified: 19 Jan 2016 05:34
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/14246

Actions (login required)

View Item View Item