Kemampuan Rasio Keuangan dalam Memprediksi Peringkat Obligasi yang Diterbitkan oleh PT. PEFINDO

Pasaribu, Ivan Fernando (0952313) (2013) Kemampuan Rasio Keuangan dalam Memprediksi Peringkat Obligasi yang Diterbitkan oleh PT. PEFINDO. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0952313_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (91Kb) | Preview
[img] Text
0952313_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (252Kb)
[img]
Preview
Text
0952313_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (142Kb) | Preview
[img] Text
0952313_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (382Kb)
[img] Text
0952313_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (187Kb)
[img] Text
0952313_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (329Kb)
[img]
Preview
Text
0952313_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (105Kb) | Preview
[img] Text
0952313_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (130Kb)
[img]
Preview
Text
0952313_References.pdf - Accepted Version

Download (93Kb) | Preview

Abstract

Peringkat obligasi merupakan salah satu yang harus dipertimbangkan oleh investor sebelum melakukan investasi obligasi. Hal ini dikarenakan peringkat obligasi memberikan pernyataan infomatif dan memberikan signal mengenai kemungkinan kegagalan hutang suatu perusahan. Dalam proses penilaian peringkat obligasi ,agen pemeringkat menilai perusahaan dari berbagai aspek , salah satunya adalah laporan keuangan perusahaan. Analisis laporan keuangan yang berupa analisis rasio keuangan dan perhitungan statistic dapat digunakan untuk mendeteksi under or overvalued suatu sekuritas. Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan bukti empiris rasio keuangan yang dapat membedakan perusahaan investment grade dengan non investment grade, serta memperoleh model prediksi peringkat obligasi yang dapat menilai secara tepat. Data yang digunakan adalah obligasi perusahaan non keuangan yang terdaftar di bursa efek Indonesia (BEI) serta dinilai oleh agen pemeringkat PEFINDO pada april-september 2012. Variabel penelitian yang digunakan adalah leverage (TLTA, LLTA, DER), likuiditas (CR, CLTA), profitabilitas (NPM, ROE), produktifitas(TAT, SFA). Dengan menggunakan analisis diskriminan (MDA) melalui program SPSS 16, penelitian ini mencoba menguji rasio keuangan yang dapat membentuk model prediksi peringkat obligasi yang dapat menilai secara tepat. Hasil penelitian adalah sebagai berikut: (1) terdapat rasio keuanagan yang dapat membedakan peringkat investement grade dengan non investment grade yang dibedakan oleh rasio TAT, NPM, TLTA. (2) rasio keuangan yang dapat membentuk model prediksi peringkat obligasi yaitu NPM, LLTA, (3) tingkat ketepatan dari model prediksi yang terbentuk yaitu sebesar 85.18%

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Bond rating, Investment grade, non investment grade, multiple discriminant analysis
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 26 Jun 2015 07:17
Last Modified: 17 Feb 2016 07:34
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/13628

Actions (login required)

View Item View Item