Reliabilitas dan Okupansi Angkutan Kota Stasiun Hall-Sarijadi Di Ruas Jalan Surya Sumantri

Prajayanti, Ning Abi ( 9921040 ) (2004) Reliabilitas dan Okupansi Angkutan Kota Stasiun Hall-Sarijadi Di Ruas Jalan Surya Sumantri. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
9921040_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (30Kb) | Preview
[img] Text
9921040_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (223Kb)
[img]
Preview
Text
9921040_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (11Kb) | Preview
[img] Text
9921040_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (47Kb)
[img] Text
9921040_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (794Kb)
[img] Text
9921040_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (117Kb)
[img]
Preview
Text
9921040_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (8Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
9921040_Cover.pdf

Download (12Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
9921040_References.pdf - Accepted Version

Download (4Kb) | Preview

Abstract

Dengan adanya peningkatan kebutuhan angkutan kota yang sangat tinggi di kota Bandung, perlu adanya nilai reliabilitas dimana merupakan ukuran keteraturan angkutan umum perkotaan pada jadwal yang ditetapkan. Selain itu, okupansi juga mempengaruhi keuntungan yang akan diperoleh angkutan kota itu sendiri, dimana jika nilai okupansi dari suatu angkutan kota tinggi, maka keuntungan yang diperoleh operator angkutan kota akan semakin besar. Pada tugas akhir ini dilakukan studi tentang reliabilitas dan okupansi angkutan kota jurusan Stasiun Hall – Sarijadi di ruas jalan Surya Sumantri dengan cara mengamati angkutan kota tersebut yang melewati ruas jalan Surya Sumantri dengan metode pos pengamat tetap. Dasar dilakukannya studi ini karena melihat dari banyaknya angkutan kota yang berhenti di pangkalan pada jam-jam sibuk/kerja. Survei dilaksanakan untuk mengetahui volume lalu lintas, reliability dan okupansi (jumlah penumpang) dengan menggunakan : blangko data, stopwatch, meteran dan counter. Survei volume, data angkutan kota dan data jumlah penumpang dilakukan selama 2 hari yaitu tanggal 14 Oktober 2003 dan 20 Oktober 2003, dan dilakukan pada jam sibuk (08.00 – 10.00, 12.00 –14.00 dan 16.00 – 18.00). Dari hasil studi didapatkan bahwa okupansi untuk angkutan kota jurusan St. Hall – Sarijadi berkisar antara 53 % - 113 % selama 2 hari dari pagi sampai sore, angkutan kota jurusan Stasiun Hall – Sarijadi tidak teratur berdasarkan dari perhitungan coeficient of variation angkutan kota ini hasilnya diatas 0,5, dengan frekuensi sekitar antara 17 kend/jam – 34 kend/jam. Volume lalu lintas di jalan Surya Sumantri relatif sibuk/macet pada jam-jam sibuk diatas.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering > 21 Civil Engineering Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 28 Apr 2015 10:43
Last Modified: 24 Jan 2018 03:27
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/12038

Actions (login required)

View Item View Item