Aplikasi Activity Based Costing (ABC) System untuk Meningkatkan Akurasi Perhitungan Kos Produk di Pabrik Roti Kurnia Sari

Suryanto, Erlina (0751110) (2011) Aplikasi Activity Based Costing (ABC) System untuk Meningkatkan Akurasi Perhitungan Kos Produk di Pabrik Roti Kurnia Sari. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0751110_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (110Kb) | Preview
[img] Text
0751110_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (47Kb)
[img]
Preview
Text
0751110_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (112Kb) | Preview
[img] Text
0751110_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (385Kb)
[img] Text
0751110_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (141Kb)
[img] Text
0751110_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (259Kb)
[img]
Preview
Text
0751110_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (55Kb) | Preview
[img] Text
0751110_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (121Kb)
[img]
Preview
Text
0751110_References.pdf - Accepted Version

Download (72Kb) | Preview

Abstract

Kos produk merupakan informasi penting dalam pengambilan keputusan harga jual produk. Bahan baku langsung, tenaga kerja langsung dan overhead merupakan elemen-elemen kos produk. Pelekatan kos overhead yang tepat akan meningkatkan akurasi kos produk. Sebaliknya, ketidakakuratan informasi menyebabkan harga jual tidak bersaing kompetitif. Dalam perhitungan kos produk, Kurnia Sari melekatkan kos overhead secara langsung ke produk dengan cara alokasi berbasis arbitrer, sehingga hasil tidak akurat. Menggunakan sistem Activity-Based Costing (ABC), perhitungan kos overhead lebih akurat karena sumber daya yang dikonsumsi oleh aktivitas dilekatkan ke produk menggunakan activity driver. Dalam penelitian ini, penulis melakukan perhitungan terhadap produk roti tawar dan roti manis kopyor. Berdasarkan hasil penelitian, diketahui bahwa perhitungan kos produk oleh Kurnia Sari terhadap roti tawar dan roti manis kopyor, yaitu masing-masing sebesar Rp1.503,75 dan Rp1.598,38. Sedangkan menggunakan sistem Activity-Based Costing (ABC), yaitu Rp1.450,02 dan Rp1.628,42. Dari informasi tersebut, diketahui selisih kos produk untuk kedua roti tersebut, masing-masing sebesar Rp53,73 dan Rp 30,04, sehingga roti tawar mengalami overcost sebesar 3,57% dan roti manis kopyor mengalami undercost sebesar Rp1,88% bila menggunakan sistem Activity-Based Costing. Sebagai hasil, dapat disimpulkan bahwa ABC belum perlu diterapkan oleh Kurnia Sari karena hasil selisih tidak signifikan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kos produk, Kos Overhead, Sistem ABC
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 27 Jan 2015 04:39
Last Modified: 27 Jan 2015 04:39
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/9638

Actions (login required)

View Item View Item