Studi Deskriptif Mengenai School Engagement pada Siswa-Siswi Boarding School SMA "X" di Bandung

Saragih, Frisca Fitriani (0930246) (2014) Studi Deskriptif Mengenai School Engagement pada Siswa-Siswi Boarding School SMA "X" di Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0930246_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (53Kb) | Preview
[img] Text
0930246_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (306Kb)
[img]
Preview
Text
0930246_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (84Kb) | Preview
[img] Text
0930246_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (68Kb)
[img] Text
0930246_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (81Kb)
[img] Text
0930246_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (81Kb)
[img]
Preview
Text
0930246_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (14Kb) | Preview
[img] Text
0930246_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (67Kb)
[img]
Preview
Text
0930246_References.pdf - Accepted Version

Download (29Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai school engagement pada siswa-siswi boarding school SMA “X”Bandung, beserta keterkaitannya dengan faktor - faktor yang memengaruhi. Rancangan penelitian menggunakan metode deskriptif dan sampel berjumlah 317 orang. Alat ukur disusun oleh peneliti bersama tim peneliti school engagement berdasarkan teori school engagement dari Fredricks (2004). Uji validitas menggunakan rumus Spearman dan diperoleh 39 item valid dengan validitas berkisar 0.67-0.75 untuk behavioral engagement, 0.75-0.81 untuk emotional engagement, 0.67-0.74 untuk cognitive engagement. Reliabilitas menggunakan rumus Alpha Cronbach dengan reliabilitas 0.70 untuk behavioral engagement,0.78 untuk emotional engagement, 0.71 untuk cognitive engagement yang berarti alat ukur yang digunakan reliabel. Berdasarkan hasil penelitian sebanyak 52.4% siswa menunjukkan school engagement tinggi dan sebanyak 47,6% menunjukkan school engagement rendah. Sebanyak 55,8% siswa memiliki behavior engagement tinggi dan 44.2% menunjukkan behavior engagement rendah. Sebanyak 56.8% siswa menunjukkanemotional engagement tinggi dan 43.2% menunjukkan emotional engagement rendah. Sebanyak 54.6% siswa menunjukkan cognitive engagement tinggi dan 45.4% menunjukkan cognitive engagement rendah. Berdasarkan hasil penelitian faktor ukuran sekolah, teacher support, classroom structure memiliki keterkaitan dengan ketiga komponen school engagement. Faktor kesempatan siswa dan staff dalam usaha bersama di sekolah, autonomy need memiliki keterkaitan dengan behavioral dan cognitive engagement. Faktor tugas akademik yang mengembangkan siswa memiliki keterkaitan dengan behavioral dan emotional engagement. Faktor task characteristic memiliki keterkaitan dengan emotional dan cognitive engagement.Faktor voluntary choice, peers, competence need hanya memiliki keterkaitan dengan cognitive engagement. Faktor autonomy support hanya memiliki keterkaitan dengan emotional engagement. Saran untuk penelitian selanjutnya adalah melakukan penelitian mengenai hubungan berbagai variable dan school engagement.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 19 Jan 2015 06:44
Last Modified: 19 Jan 2015 06:44
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/8992

Actions (login required)

View Item View Item