Manfaat Akuntansi Pertanggungjawaban Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Pengendalian Penjualan (Studi Kasus Pada PT X- Bandung)

Natalia, Debi Cristi ( 0351258 ) (2007) Manfaat Akuntansi Pertanggungjawaban Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Pengendalian Penjualan (Studi Kasus Pada PT X- Bandung). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0351258_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (96Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0351258_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (18Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0351258_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (38Kb) | Preview
[img] Text
0351258_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (121Kb)
[img] Text
0351258_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (68Kb)
[img] Text
0351258_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (283Kb)
[img]
Preview
Text
0351258_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (24Kb) | Preview
[img] Text
0351258_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (237Kb)
[img]
Preview
Text
0351258_References.pdf - Accepted Version

Download (17Kb) | Preview

Abstract

Pertumbuhan ekonomi negara-negara yang sedang berkembang sangat tergantung pada kemampuan mengembangkan aktivitas penjualannya, karena penjualan akan mendatangkan laba sebagai tujuan utama perusahaan. Penjualan harus dikendalikan dengan alasan penjualan merupakan bidang yang dinamis dengan kondisi yang berubah-ubah. Dari penjualan tersebut perusahaan akan memperoleh hasil yang akan digunakan untuk menutupi biaya operasi dan sebagaian lagi akan digunakan untuk mengembangkan operasi perusahaan guna mempertahankan kelangsungan hidup memperoleh laba. Mengingat pentingnya kegiatan penjualan dan tingginya persaingan yang terjadi didunia usaha maka sangatlah perlu bagi perusahaan untuk dapat melakukan pengendalian penjualan. Untuk itu manajer menyusun sebuah anggaran penjualan agar manajer tersebut dapat melakukan pengendalian penjualan. Penulis melakukan penelitian pada perusahaan farmasi yaitu PT. X yang berlokasi di Bandung. Dengan tujuanuntuk mengetahui manfaat akuntansi pertanggungjawaban sebagai alat bantu manajemen dalam pengendalian penjualan. Penulis menggunakan metode deskriptif analisis yaitudengan menemukan fakta dari penelitian kemudian diproses lebih lanjut dengan teori yang ada. Sedangkan untuk mendapatkan data yang diperlukan digunakan teknik penelitian lapangan dan penelitian kepustakaan untuk mendapatkan data sekunder, data primer penulis memperolehnya dengan melakukan wawancara dan observasi langsung. Berdasarkan hasil penelitian yangdilakukan, penulis dapat menarik simpulan bahwa akuntansi pertanggungjawaban PT. X telah bermanfaat dan sesuai dengan hipotesis yang penulis tetapkan yaitu: ”Akuntansi pertanggungjawaban bermanfaat sebagai alat bantu manajemen dalam pengendalian penjualan”.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 17 Jun 2014 05:24
Last Modified: 17 Jun 2014 05:24
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/6312

Actions (login required)

View Item View Item