Gambaran Kegiatan Serta Partisipasi Masyarakat Dalam Kegiatan Posyandu Pada Wilayah Kerja Puskesmas Salam Kecamatan Cibeunying Kotamadya Bandung

Nuryasin, Teuku Kyan ( 0210179 ) (2007) Gambaran Kegiatan Serta Partisipasi Masyarakat Dalam Kegiatan Posyandu Pada Wilayah Kerja Puskesmas Salam Kecamatan Cibeunying Kotamadya Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0210179_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (37Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0210179_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (34Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0210179_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (32Kb) | Preview
[img] Text
0210179_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (83Kb)
[img] Text
0210179_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (24Kb)
[img] Text
0210179_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (53Kb)
[img]
Preview
Text
0210179_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (17Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0210179_Cover.pdf

Download (30Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0210179_References.pdf - Accepted Version

Download (14Kb) | Preview

Abstract

Latar Belakang : Partisipasi masyarakat dalam bidang kesehatan dipandang sebagai suatu hal yang sangat penting, salah satu bentuk partisipasi masyarakat dalam pelayanan kesehatan berupa kegiatan Posyandu yang sudah tersebar di seluruh pelosok Indonesia. Posyandu pada dasarnya merupakan kegiatan dari, oleh, dan untuk masyarakat dengan keikut sertaan kader. Secara operasional pelaksanaan kegiatan yandu yang mempunyai lima program prioritas, mendapat hambatan-hambatan dari berbagai pihak baik yang terlibat langsung maupun yang tidak langsung dalam Posyandu. Hal inilah yang menyebabkan pelaksanaan kegiatan Posyandu menjadi tidak maksimal sehingga tujuan kegiatan Posyandu itu sendiri kurang begitu dirasakan oleh masyarakat Indonesia. Tujuan : Mendapatkan Gambaran tentang Kegiatan Posyandu baik itu Kegiatan Prayandu, Yandu dan Pascayandu serta tingkat partisipasi masyarakat pada Posyandu Salam Kecamatan Cibeunying Kotamadya Bandung. Metode Penelitian : Penelitian ini tergolong jenis penelitian deskriptif. Teknik penelitian yang digunakan adalah teknik wawancara dengan bimbingan kuesioner. Hasil Penelitian : Jumlah responden sebanyak 18 orang kader serta 7 orang aparat kelurahan dan tokoh masyarakat, dari hasil penelitian didapatkan sebanyak 55,6% (10 orang) kader kurang terlibat dalam kegiatan pra-Yandu, 50% (9 orang) dalam kegiatan Yandu serta 72,2% (13 orang) dalam kegiatan Pasca Yandu, sedangkan dari aparat kelurahan dan tokoh masyarakat didapatkan sebanyak 57,1% (4 orang) kurang terlibat dalam kegiatan Prayandu, 71,4% (5 orang) dalam kegiatan Yandu serta 71,4% (5 orang) dalam kegiatan pasca-Yandu. Kesimpulan : Pada umumnya pelaksanaan pegiatan Posyandu (pra-Yandu, Yandu, pasca-Yandu) kurang berjalan dengan baik, dan didapatkan tingkat partisipasi masyarakat (kader, aparat kelurahan dan tokoh masyarakah) yang kurang dalam pelaksanaan kegiatan Posyandu.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 23 May 2013 09:35
Last Modified: 19 Sep 2017 05:53
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/3492

Actions (login required)

View Item View Item