Perancangan Konsep Interior Museum Virtual Universitas Kristen Maranatha

Natanael, I Nyoman and Suhanjoyo, Shirly Nathania and Wianto, Elizabeth (2023) Perancangan Konsep Interior Museum Virtual Universitas Kristen Maranatha. Waca Cipta Ruang: Jurnal Ilmiah Desain Interior, 9 (1). pp. 25-32. ISSN 2656-1824

[img] Text
8237-Article Text-32809-1-10-20230531_merged.pdf

Download (1071Kb)
[img] Text
Turnitin_Perancangan Konsep Interior Museum .pdf

Download (4Mb)

Abstract

Museum Universitas Kristen Maranatha telah resmi berdiri pada 16 Oktober 2015, bertepatan dengan nuansa Dies Natalis ke-50 Universitas Kristen Maranatha. Museum yang diberi nama “Museum Maranatha” ini menghadirkan koleksi benda-benda bersejarah berkaitan dengan perjalanan Universitas Kristen Maranatha sejak berdiri pada tahun 1965. Keberadaan Museum Maranatha dirasakan perlu dikembangkan lebih baik lagi dengan memanfaatkan teknologi informasi ke arah pembuatan museum virtual. Hal tersebut didorong oleh kondisi pada saat pandemi Covid-19, dimana akses pada ruang publik termasuk Museum Maranatha menjadi sangat terbatas. Sedangkan informasi mengenai tonggak lahirnya Universitas Kristen Maranatha harus terus dapat disampaikan kepada seluruh civitas akademika Universitas Kristen Maranatha, sebagai bagian dari upaya pelestarian sejarah di lingkungan Universitas Kristen Maranatha pada khususnya dan masyarakat luas pada umumnya. Penelitian ini bertujuan membuat perancangan konsep museum virtual Universitas Kristen Maranatha. Metode penelitian yang digunakan adalah melalui pendekatan deskriptif kualitatif berupa pengambilan data secara snowballing. Penelitian tersebut menghasilkan desain museum virtual Universitas Kristen Maranatha yang dapat dijadikan rekomendasi atau pertimbangan ketika museum virtual tersebut akan dikembangkan lebih lanjut.

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
AuthorNatanael, I NyomanUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
AuthorSuhanjoyo, Shirly NathaniaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
AuthorWianto, ElizabethUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Museum Maranatha, Museum Virtual, Social distancing, Universitas Kristen Maranatha
Subjects: N Fine Arts
N Fine Arts > NK Decorative arts Applied arts Decoration and ornament
Divisions: Faculty of Arts & Design > 64 Visual Communication Design Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 10 Apr 2025 08:12
Last Modified: 10 Apr 2025 08:12
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/34293

Actions (login required)

View Item View Item