Prediktor Marital Satistisfaction: Adakah Pengaruh Adult Attachment dan Family Resilience

Apriliani, Arimbi and Wardhani, Ria and Savitri, Jane (2021) Prediktor Marital Satistisfaction: Adakah Pengaruh Adult Attachment dan Family Resilience. Journal of Education, Humaniora and Social Sciences, 4 (2). pp. 990-997. ISSN 2622-3740

[img] Text
7. Prediktor Marital Satistisfaction_lengkap.pdf

Download (3129Kb)
[img] Text
7. Turnitin_Prediktor Marital Satisfaction.pdf

Download (2525Kb)

Abstract

Marital satisfaction merupakan hal yang ingin dicapai oleh setiap pasangan. Adult attachment dan family resilience dapat memengaruhi marital satisfaction. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh adult attachment dan family resilience terhadap marital satisfaction dengan responden perempuan berstatus menikah. Kemudian melihat secara mendalam keeratan hubungan antara dimensi dari adult attachment, family resilience dan Marital Satisfaction. Penelitian ini dilakukan pada 167 responden dengan karakteristik istri yang berada pada rentang usia dewasa awal dengan usia perkawinan lebih dari lima tahun, bersifat monogami dan berada dalam perkawinan pertama. Alat ukur yang digunakan Adult attachment menggunakan Experience in Close Relationship Scale–Short Form (ECR-S), family resilience menggunakan Walsh Family Resilience Questionnaire, dan marital satisfaction dengan menggunakan ENRICH Marital Satisfaction Scale. Setiap alat ukur sudah di uji validitas dan reliabilitas. Pengolahan data menggunakan uji regresi berganda untuk melakukan analisa pengaruh, pengaruh yang dilihat yaitu secara simultan dan dilanjutkan dengan melihat pengaruh secara parsial. Hasil analisis menunjukan semua nya signifikan berpengaru

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
AuthorApriliani, ArimbiUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
AuthorWardhani, RiaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
AuthorSavitri, JaneUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Adult Attachment; Family Resilience; Marital satisfaction dan istri.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 09 Apr 2025 22:58
Last Modified: 09 Apr 2025 22:58
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/34187

Actions (login required)

View Item View Item