Selvia, Veronica (1446005) (2019) Analisis Penyajian Soal Latihan Karakter Han pada Buku-buku Bahasa Mandarin Tingkat Dasar di Perpustakaan Universitas "X". Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.
Text
1446005_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version Download (1121Kb) |
|
Text
1446005_Appendices.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (474Kb) |
|
Text
1446005_Chapter1.pdf - Accepted Version Download (263Kb) |
|
Text
1446005_Chapter2.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (387Kb) |
|
Text
1446005_Chapter3.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (4Mb) |
|
Text
1446005_Conclusion.pdf - Accepted Version Download (163Kb) |
|
Text
1446005_Cover.pdf - Accepted Version Download (241Kb) |
|
Text
1446005_References.pdf - Accepted Version Download (161Kb) |
Abstract
Karakter Han merupakan salah satu unsur utama yang digunakan dalam pembelajaran Bahasa Mandarin, sedangkan Penyajian soal latihan Karakter Han masih jarang yang sesuai dengan prinsip penyajian soal latihan yang seharusnya. Penyajian soal latihan Karakter Han meliputi guratan dasar Karakter Han, urutan Karakter Han dan komponen Karakter Han. Dalam penelitian ini, penulis membahas bentuk penyajian soal latihan Karakter Han dan penyesuaian dengan prinsip penyajian soal latihan Karakter Han. Dalam penelitian ini juga, penulis menggunakan teori menurut Zhao Jinming dalam buku“Hanyu Zuowei Dier Yuyan Jineng Jiaoxue”《汉语作为第二语言技能教学》tahun 2010 , data yang digunakan berupa buku Karakter Han tingkat dasar, yaitu 《发展汉语初级读写I》, 《汉语阅读教程第一册》, dan 《新实用汉语课本》. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Adapun batasan dalam penelitian ini yaitu membatasi jumlah buku yang digunakan. Cara penelitian yang penulis lakukan yaitu menganalisis jenis soal latihan Karakter Han, mengelompokkan, menyesuaikan dengan prinsip penyajian soal latihan dan membuat kesimpulan. Hasil penelitian yang didapat yaitu banyaknya soal latihan dari masing-masing buku yang tidak sesuai dengan prinsip penyajian soal latihan Karakter Han
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Han Character, basic strokes of Han Character, writing order of Han Character, Han Character exercises, presentation principle of Han Character exercises |
Subjects: | P Language and Literature > PN Literature (General) |
Divisions: | Faculty of Letters > 46 Chinese Department |
Depositing User: | Perpustakaan Maranatha |
Date Deposited: | 03 Dec 2021 02:45 |
Last Modified: | 03 Dec 2021 02:45 |
URI: | http://repository.maranatha.edu/id/eprint/28623 |
Actions (login required)
View Item |