Febriyanti, Nabila (1341033) (2018) Analysis of Theme Through Portrayal of the Protaginist in Henrik Ibsen's A Doll's House and August Strindberg's Miss Julie. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.
Text
1341033_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version Download (575Kb) |
|
Text
1341033_Apendices.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (517Kb) |
|
Text
1341033_Chapter1.pdf - Accepted Version Download (484Kb) |
|
Text
1341033_Chapter2.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (906Kb) |
|
Text
1341033_Chapter3.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (763Kb) |
|
Text
1341033_Conclusion.pdf - Accepted Version Download (506Kb) |
|
Text
1341033_Cover.pdf - Accepted Version Download (1186Kb) |
|
Text
1341033_References.pdf - Accepted Version Download (430Kb) |
Abstract
Dalam skripsi ini saya menganalisis tentang tema dari dua drama yang terkenal di Eropa pada abad ke-19 yaitu A Doll’s House yang ditulis oleh penulis berasal dari Norwegia, Henrik Ibsen dan Miss Julie yang ditulis oleh penulis berasal dari Swedia, August Strindberg. Pembahasan tema akan dilakukan melalui penggambaran tokoh utama wanita kedua drama tersebut. Nora Helmer, tokoh utama wanita di dalam A Doll’s House adalah seorang istri dan ibu dari 2 orang anak. Ia digambarkan sebagai wanita yang sangat peduli dengan suami dan anak-anaknya, dan juga penurut terhadap suaminya seperti halnya perempuan pada jaman tersebut. Namun, ia terpaksa meninggalkan suami dan anak-anaknya karena merasa kecewa melihat suaminya tidak menghargai usahanya untuk menyelamatkan suaminya. Miss Julie, tokoh utama perempuan di dalam Miss Julie, adalah seorang perempuan dari kelas sosial menengah yang memilih untuk bunuh diri karena merasa takut dihakimi oleh masyarakat setelah melakukan hubungan badan dengan pelayannya, John. Ia digambarkan sebagai perempuan yang dominan dan tidak mau menuruti aturan, tetapi kemudian ia berubah menjadi wanita yang inferior dan sangat penurut. Dari dua drama ini saya menemukan tema yang sama yaitu bahwa perempuan tidak bisa berperilaku menurut keinginan mereka sendiri karena mereka harus tunduk pada aturan yang diciptakan masayarakat pada jaman tersebut.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > PR English literature |
Divisions: | Faculty of Economics > 52 Management Department |
Depositing User: | Perpustakaan Maranatha |
Date Deposited: | 02 May 2018 03:16 |
Last Modified: | 02 May 2018 03:16 |
URI: | http://repository.maranatha.edu/id/eprint/24431 |
Actions (login required)
View Item |