Analisis dan Perancangan Aplikasi Pengelolaan Data Alumni (Studi kasus : Alumni Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha)

Verlindawati, Verlindawati (1272010) (2017) Analisis dan Perancangan Aplikasi Pengelolaan Data Alumni (Studi kasus : Alumni Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1272010_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (551Kb) | Preview
[img] Text
1272010_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (152Kb)
[img]
Preview
Text
1272010_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (51Kb) | Preview
[img] Text
1272010_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (209Kb)
[img] Text
1272010_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (9Mb)
[img] Text
1272010_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (6Mb)
[img] Text
1272010_Chapter5.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (391Kb)
[img]
Preview
Text
1272010_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (38Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1272010_Cover.pdf - Accepted Version

Download (278Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1272010_References.pdf - Accepted Version

Download (148Kb) | Preview

Abstract

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha telah menghasilkan alumni setiap semesternya. Akan tetapi, belum ada suatu aplikasi berbasis web yang dapat menampung data alumni sehingga data yang dimiliki oleh fakultas berdasarkan informasi terakhir yang diberikan oleh alumni. Oleh karena itu, pihak fakultas memutuskan untuk membuat sebuah aplikasi berbasis web dengan bantuan dari penulis. Aplikasi tersebut dapat melakukan pencatatan data pengguna, pertemanan, menginformasikan berita, artikel, dan lowongan kerja, dan berkirim email layaknya sosial media dengan cakupan yang kecil. Aplikasi dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan framework Laravel dan basis data yang digunakan adalah mySQL. Sumber data untuk pembuatan aplikasi diperoleh dari tanya jawab pada pembimbing, buku-buku literatur mengenai teori yang dibutuhkan, dan berbagai sumber dari internet sebagai referensi. Dengan dibuatnya aplikasi ini diharapkan komunikasi antara pihak fakultas dan sesama alumni dapat terjalin lebih sering.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: alumni, berita, email, lowongan kerja, sosial media
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Information Technology > 72 Information Technology Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 23 Aug 2017 10:44
Last Modified: 23 Aug 2017 10:44
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/22842

Actions (login required)

View Item View Item