Segmentasi Baris dan Kata dari Tulisan Tangan Menggunakan Metode Hough Transform pada Aplikasi Grafologi - Line and Word Segmentation from Handwriting Using Hough Transform Method in Graphology Application

Lattang, Gian Septian (1022063) (2016) Segmentasi Baris dan Kata dari Tulisan Tangan Menggunakan Metode Hough Transform pada Aplikasi Grafologi - Line and Word Segmentation from Handwriting Using Hough Transform Method in Graphology Application. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1022063_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (236Kb) | Preview
[img] Text
1022063_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1350Kb)
[img]
Preview
Text
1022063_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (57Kb) | Preview
[img] Text
1022063_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (782Kb)
[img] Text
1022063_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (697Kb)
[img] Text
1022063_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (559Kb)
[img]
Preview
Text
1022063_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (132Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1022063_Cover.pdf - Accepted Version

Download (133Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1022063_References.pdf - Accepted Version

Download (37Kb) | Preview

Abstract

Mengenali kepribadian diri sendiri dan juga orang lain dapat menolong mengetahui kekuatan dan kelemahan dalam diri untuk mengembangkan potensi yang ada dalam diri dan yang belum diketahui, dalam mencapai kesuksesan dalam hidup. Dalam ilmu psikologi, terdapat salah satu cabang ilmu yang mempelajari tentang hubungan antara watak dan tulisan tangan yang disebut grafologi. Terdapat beberapa hal utama yang dapat diperhatikan saat analisa tulisan tangan dilakukan. Salah satunya, dengan menggunakan jarak antar baris dan jarak antar kata dari tulisan tangan. Jarak antar baris dan jarak antar kata, akan menggambarkan sikap penulis dalam hubungan sehari-hari, keinginan untuk bekerja kelompok atau sendiri, kejernihan dalam berfikir (kemampuan membedakan dan mengevaluasi), kemampuan merencanakan kedepan dan mengaturnya. Pada Tugas Akhir ini, diusulkan suatu proses Segmentasi Baris dan Kata dari Tulisan Tangan Menggunakan Metode Hough Transform pada Aplikasi Grafologi. Hough transform merupakan metode yang umum digunakan dalam mendeteksi garis, terutama dalam mendeteksi garis lurus yang nantinya akan mensegmentasi tiap kata dan baris pada sebuah paragraf. Data percobaan tulisan tangan dari 12 orang, menghasilkan kebenaran segmentasi kata sebesar 94.38% dari 730 hasil segmentasi kata dan kebenaran segmentasi baris sebesar 97% dari 100 hasil segmentasi baris.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Segmentasi, hough transform, regresi linier, connected component.
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Faculty of Engineering > 22 Electrical Engineering Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 20 Mar 2017 08:37
Last Modified: 20 Mar 2017 08:37
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/22061

Actions (login required)

View Item View Item