Manajemen Risiko Transaksi dan Pencairan Traveller's Cheque Guna Pencegahan Tindak Pidana Dibidang Perbankan

Haykal, Hassanain and Ibrahim, Johannes (2016) Manajemen Risiko Transaksi dan Pencairan Traveller's Cheque Guna Pencegahan Tindak Pidana Dibidang Perbankan. Jurnal Litigasi, 17 (1). ISSN 0853-7100

[img]
Preview
Text
3_Manajemen Risiko Transaksi.pdf - Published Version

Download (694Kb) | Preview

Abstract

Bank dalam menjalankan segala aktivitasnya terikat pada berbagai ketentuan perbankan, termasuk di antaranya prinsip-prinsip dan asas-asas mendasar dalam hukum perbankan. Dalam menjalankan kegiatan operasionalnya, bank akan senantiasa berhadapan dengan risiko sehingga sistem manajemen risiko dan penerapan prinsip kehati-hatian perlu diterapkan secara konsisten. Saat ini, perkembangan produk dan jasa pernankan berkembang dengan cepat. Dalam lalu lintas pembayaran, pada saat ini dikenal berbagai alat bayar yang diterbitkan oleh bank, termasuk Travel Cek. Fleksibilitas Travel Cek mengakibatkan Travel Cek mudah disalahgunakan dan dimanfaatkan sebagai sarana melakukan transaksi ilegal. Travel Cek biasanya disalahgunakan sebagai sarana melakukan beberapa tindakan kriminal diantaranya pemberian suap, penerimaan gratifikasi dan sebagai sarana pencucian uang.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: manajemen risiko, Traveller's Cheque, Perbankan
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 21 Nov 2016 03:52
Last Modified: 28 Sep 2017 08:49
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/21244

Actions (login required)

View Item View Item