Sistem Informasi Pelaporan Proyek Perusahaan Jasa Konstruksi Berbasis Web (Studi Kasus PT. Felixindo Jaya Perkasa)

Girsang, Fitri Magdalene (1277021) (2013) Sistem Informasi Pelaporan Proyek Perusahaan Jasa Konstruksi Berbasis Web (Studi Kasus PT. Felixindo Jaya Perkasa). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1277021_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (266Kb) | Preview
[img] Text
1277021_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (748Kb)
[img]
Preview
Text
1277021_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (178Kb) | Preview
[img] Text
1277021_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (275Kb)
[img] Text
1277021_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (538Kb)
[img] Text
1277021_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2065Kb)
[img] Text
1277021_Chapter5.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (162Kb)
[img]
Preview
Text
1277021_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (88Kb) | Preview
[img] Text
1277021_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (261Kb)
[img]
Preview
Text
1277021_References.pdf - Accepted Version

Download (88Kb) | Preview

Abstract

PT. FELIXINDO adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa desain, kontraktor CME (Continuing Medical Education), perdagangan umum dan isntalasi mekanikal elektrikal. Jenis pengerjaan yang ditangani disebut proyek. Proyek yang dikerjakan tidak satu jenis, tetapi seluruh jenis proyek memiliki dua jenis biaya, yaitu biaya material dan biaya overhead. Pencatatan transaksi yang dilakukan tercatat dalam Microsoft Excel 2003 yang menghasilkan sebuah laporan yang disebut dengan laporan pertanggungjawaban proyek. Hingga saat ini, jurnal, buku besar dan laporan laba rugi tidak menjadi output dalam pelaporan proyek. Oleh sebab itu dibuatlah sistem yang dapat membantu bagian keuangan untuk mencatat seluruh transaksi dalam pengerjaan proyek dan menampilkannya dalam laporan rekapitulasi, laporan pertanggungjawaban proyek, jurnal umum, buku besar dan laporan laba rugi. Sistem ini dibuat menggunakan bahasa pemrograman terstruktur PHP dan MySQL. Hasil pengembangan dan pengujian aplikasi menunjukkan bahwa fitur-fitur pada aplikasi dapat membantu pengelolaan data keuangan proyek.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: proyek, biaya, anggaran
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Information Technology > 72 Information Technology Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 07 Oct 2015 11:21
Last Modified: 07 Oct 2015 11:21
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/15949

Actions (login required)

View Item View Item