Hubungan Antara Perilaku Kepemimpinan dan Motivasi Kerja pada Karyawan Divisi Jahit di PT "X" Bandung

Wibowo, Guntur (1030123) (2013) Hubungan Antara Perilaku Kepemimpinan dan Motivasi Kerja pada Karyawan Divisi Jahit di PT "X" Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1030123_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (116Kb) | Preview
[img] Text
1030123_Appendics.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (6Mb)
[img]
Preview
Text
1030123_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (197Kb) | Preview
[img] Text
1030123_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (208Kb)
[img] Text
1030123_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (201Kb)
[img] Text
1030123_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (143Kb)
[img]
Preview
Text
1030123_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (82Kb) | Preview
[img] Text
1030123_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (112Kb)
[img]
Preview
Text
1030123_References.pdf - Accepted Version

Download (87Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui korelasi antara persepsi perilaku kepemimpinan dan motivasi kerja pada karyawan divisi jahit di PT “X” Bandung. Dalam penelitian ini, teknik pengambilan data yang digunakan adalah sensus atau somplete enumeration, artinya sampel yang diambil adalah seluruh populasi sasaran. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 karyawan dengan 28 karyawan laki-laki dan 2 karyawan perempuan. Penelitian ini menggunakan dua alat ukur, alat ukur pertama merupakan kuesioner yang mengukur persepsi perilaku kepemimpinan atasan, dan alat ukur kedua merupakan alat ukur yang mengukur motivasi kerja karyawan. Alat ukur persepsi perilaku kepemimpinan dimodifikasi dari Leader Behaviour Description Questionaire (LBDQ) yang dimodifikasi berdasarkan keperluan penelitan. Alat ukur ini menghasilkan gambaran persepsi perilaku kepemimpinan pada dimensi initiating structure dan consideration. Alat ukur yang kedua merupakan alat ukur motivasi kerja yang dimodifikasi dari alat ukur yang disusun oleh Ayu Permatasari (2012) berdasarkan pada teori expectancy dari V. Vroom (1964). Alat ukur motivasi kerja ini menggali komponen valence, instrumentality, dan expectancy. Validitas data diolah menggunakan uji Rank Spearman dan diperoleh hasil sebesar 79 item diterima dengan rentang validitas 0.303 hingga 0.795. Pengujian reliabilitas data bersifal internal consistency dan diperoleh melalui teknik split-half yang dihitung dengan bantuan program SPSS versi 17 sebesar 0.719 pada alat ukur pertama dan 0.815 pada alat ukur kedua. Berdasarkan pengolahan data secara statistika, maka diketahui perilaku kepemimpinan yang dipersepsi pada kuadran II berkorelasi erat dengan motivasi kerja karyawan divisi jahit di PT “X”, sedangkan perilaku kepemimpinan yang dipersepsi pada kuadran IV tidak berkorelasi dengan motivasi kerja karyawan divisi jahit di PT “X”. Saran yang dapat diberikan kepada pihak perusahaan adalah diperlukan bantuan HRD dalam memfasilitasi hubungan karyawan divisi jahit dan kepala divisi dengan pertemuan rutin, pemberian bimbingan karyawan divisi sampai karyawan merasa yakin mencapai target pekerjaan dan pemberian feed back secara personal kepada karyawan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 18 Aug 2015 10:06
Last Modified: 18 Aug 2015 10:06
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/14480

Actions (login required)

View Item View Item