Sihombing, Sri Pintauli (0651422) (2010) Pengaruh Kualifikasi Audit Internal terhadap Efektivitas Pengambilan Keputusan Pemberian Kredit Investasi. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.
|
Text
0651422_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version Download (77Kb) | Preview |
|
Text
0651422_Appendices.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (280Kb) |
||
|
Text
0651422_Chapter1.pdf - Accepted Version Download (112Kb) | Preview |
|
Text
0651422_Chapter2.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (327Kb) |
||
Text
0651422_Chapter3.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (224Kb) |
||
Text
0651422_Chapter4.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Download (407Kb) |
||
|
Text
0651422_Conclusion.pdf - Accepted Version Download (103Kb) | Preview |
|
Text
0651422_Cover.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (119Kb) |
||
|
Text
0651422_References.pdf - Accepted Version Download (67Kb) | Preview |
Abstract
Dunia bisnis, merupakan dunia yang paling ramai dibicarakan diberbagai forum, baik yang bersifat nasional maupun internasional. Ramainya pembicaraan masalah ini disebabkan, salah satu tolak ukur kemajuan suatu Negara adalah dengan adanya kemajuan ekonomi dan tulang punggung dari kemajuan ekonominya akan dunia global Hal ini menyebabkan timbulnya masalah yang dihadapi perbankan Indonesia yaitu sebagai berikut : pertama non-performing loans yakni jumlah kredit atau masalah yang meningkat tajam, misalnya kredit macet. likuiditas yakni masalah tingginya mobilitas dana masyarakat sehingga bank melakukan rangsangan seperti tingkat suku bunga agar dana masyarakat terhimpun kembali. Ketiga, negatif spread yakni kondisi dimana biaya dana lebih besar dari tingkat suku bunga pinjaman. Keempat, batas maksimal pemberiaan kredit (BMPK) yakni terjadinya kerugian atau mengecilnya jumlah modal serta akibat lonjakan kredit valuta asing Kegiatannya meliputi lima tahap, yaitu tahap persiapan audit, penyusunan program audit, pelaksaan penugasan audit, pelaporan hasil audit, dan tindak lanjut hasil audit. Pengendalian internal memeliki beberapa kelemahan, perlu dilakukan evaluasi terhadap pengendalian internal, yaitu dengan melakukan pemeriksaan internal atau audit internal. Analisis regresi linear sederhana adalah analisis yang dipergunakan untuk melihat hubungan fungsional antara variabel independent dengan variabel dependentnya. Analisis regresi merupakan analisis pengaruh dengan syarat adanya hubungan kualitas sebab akibat antara variabel independent dengan variabel dependent. Koefisien regresi di atas bertanda positif yaitu sebesar 0,724. Ini berarti bahwa ada pengaruh positif dari kualitas kinerja audit internal terhadap efektivitas pengambilan keputusan pemberian kredit investasi. Pengaruh positif ini menunjukkan semakin tinggi kualitas kinerja audit internal, maka efektivitas pengambilan keputusan pemberian kredit investasi akan semakin tinggi sehingga koefisien determinasi sebesar 58,51%.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengaruh kualifikasi, audit internal, terhadap efektivitas, pemberian kredit investasi. |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Faculty of Economics > 51 Accounting Department |
Depositing User: | Perpustakaan Maranatha |
Date Deposited: | 15 Jun 2015 11:13 |
Last Modified: | 15 Jun 2015 11:13 |
URI: | http://repository.maranatha.edu/id/eprint/13164 |
Actions (login required)
View Item |