Pengaruh Biaya Operasional terhadap Perolehan Laba Operasi pada PT. Kereta Api (Persero)

Surya, Adeline (0851280) (2013) Pengaruh Biaya Operasional terhadap Perolehan Laba Operasi pada PT. Kereta Api (Persero). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0851280_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (73Kb) | Preview
[img] Text
0851280_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2237Kb)
[img]
Preview
Text
0851280_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (82Kb) | Preview
[img] Text
0851280_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (146Kb)
[img] Text
0851280_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (109Kb)
[img] Text
0851280_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (238Kb)
[img]
Preview
Text
0851280_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (72Kb) | Preview
[img] Text
0851280_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (201Kb)
[img]
Preview
Text
0851280_References.pdf - Accepted Version

Download (88Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh dari biaya operasional terhadap perolehan laba operasi pada PT Kereta Api Indonesia (Persero). Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif analisis dengan survei. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan PT Kereta Api Indonesia (Persero) selama empat tahun dari tahun 2007 sampai 2010. Teknik analisi data yang dilakukan penulis adalah analisi statistik yaitu uji normalis, analisis regresi linier sederhana dan analisis determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil analisis one-Sample kolmogorov-Smirnov Test adalah normal memiliki nilai signifikan sebesar 0,974, hasil dari analisis Coeffients dikatakan biaya operasional tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap laba operasi dikarenakan nilai > 0,05 yaitu sebesar 0,602, dan hasil analisis Model Summary 0,158 atau 15,8% yang berarti memliki pengaruh rendah tetapi pasti.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: biaya operasional, laba operasi.
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 12 Nov 2014 10:14
Last Modified: 31 Aug 2016 05:04
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/8118

Actions (login required)

View Item View Item