Pengaruh Audit Operasional Terhadap Kinerja Perusahaan Melalui Pendekatan BSC Pada PT Blossom Mandiri Sejati

Johannes , William ( 0351282 ) (2008) Pengaruh Audit Operasional Terhadap Kinerja Perusahaan Melalui Pendekatan BSC Pada PT Blossom Mandiri Sejati. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0351282_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (34Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0351282_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (409Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0351282_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (31Kb) | Preview
[img] Text
0351282_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (60Kb)
[img] Text
0351282_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (82Kb)
[img] Text
0351282_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (138Kb)
[img]
Preview
Text
0351282_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (13Kb) | Preview
[img] Text
0351282_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (48Kb)
[img]
Preview
Text
0351282_References.pdf - Accepted Version

Download (14Kb) | Preview

Abstract

Bagi perusahaan yang besar sangatdituntut manajemen perusahaan harus dapat mengawasi secara langsung dan mengendalikanseluruh jalannya kegiatan operasi perusahaan. Tetapi mengingat keterbatasan untuk melakukan pengawasan secara langsung terhadap bawahan, maka penting untuk dibuat suatu pengauditan yang dapat mengamankan asset perusahaan, menjamin keakuratan serta keandalan data dan informasi untuk meningkatkan efektivitas operasi perusahaan dan mendorong kepatuhan kepada kebijakan yang telah ditetapkan juga kinerja perusahaan sendiri. Audit operasional sangat berperan agar kinerja perusahaan itu bisa berjalan secara efektif, ekonomis, dan efisien di dalam pelaksanaannya agar apa yang telah direncanakan oleh bagian audit dapat terealisasikan terhadap kinerja perusahaan sehingga bisa berjalan baik dan lancar. Berdasarkan permasalahan diatas, penulis meneliti mengenai judul “pengaruh audit operasional terhadap kinerja perusahaan melalui pendekatan balance scorecard”. Penelitian ini dilakukan pada PT Blossom Mandiri Sejati yang ada di kota Bandung. Penelitian ini disajikan dalam bentuk deskriptif, artinya penyajian hasil tulisan dimaksudkan untuk menggambarkan secara jelas dan komperhensif atas variabel-variabel yang diteliti dengan penyajian hipotesis yang diajukan, yaitu: “audit operasional yang memadai berperan dalam menunjang kehematan, efisiensi, dan efektivitas serta pengendalian yang lebih baik di dalam perusahaan”. Hasil penelitian menunjukkan bahwa audit operasional yang di susun dan direncanakan dengan baik akan membawa kinerja yang baik pula dengan didukung tenaga audit yang kompeten, ahli, handal,dan berpengalaman di bidangnya akan membawa perusahaan itu semakin maju ke depan ke arah yang lebih baik. Dari hasil penelitian dan pembahasan yang dilakukan pada PT. Blossom Mandiri Sejati dapat diketahui bahwa audit operasional sangat berperan dalam mendukung kinerja perusahaan, sehingga hipotesis yang diajukan penulis yaitu: “audit operasional yang memadai berperan dalam menunjang kehematan, efisiensi, dan efektivitas serta pengendalian yang lebih baik didalam perusahaan” dapat diterima. Hal ini dibuktikan dengan adanya hasil audit yang semakin baik terhadap kinerja perusahaan dengan semakin berkembangnyasumber daya manusia yang ada.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 25 Jun 2014 04:17
Last Modified: 25 Jun 2014 04:17
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/6328

Actions (login required)

View Item View Item