Ekspresi Nilai Bakti Keturunan Tionghoa Ke Dalam Karya Seni Visual

Antony, Hans (1562901) (2019) Ekspresi Nilai Bakti Keturunan Tionghoa Ke Dalam Karya Seni Visual. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img] Text
1562901_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (120Kb)
[img] Text
1562901_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (78Kb)
[img] Text
1562901_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (333Kb)
[img] Text
1562901_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (476Kb)
[img] Text
1562901_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1296Kb)
[img] Text
1562901_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (66Kb)
[img] Text
1562901_Cover.pdf - Accepted Version

Download (158Kb)
[img] Text
1562901_References.pdf - Accepted Version

Download (98Kb)

Abstract

Menghormati orang tua adalah bentuk bakti seorang anak kepada orang tua. Dalam tradisi Tionghoa, menghormati orang tua adalah hal yang sangat penting, tradisi ini bahkan mengajarkan juga untuk mengormati leluhur. Penghormatan kepada orang tua dan leluhur dalam tradisi Tionghoa berlanjut hingga mereka sudah berpulang. Banyak tradisi-tradisi Tionghoa yang mengajarkan untuk menghormati orang tua yang sudah berpulang. Penghormatan ini adalah wujud bakti anak dan untuk mengingat selalu jasa-jasa mereka. Bagi orang-orang Tionghoa di Indonesia nilai bakti terhadap orang tua ini sudah mulai hilang. Banyak generasi muda keturunan Tinoghoa yang tidak lagi mengetahui tradisi-tradisi penghormatan orang tua. Saat generasi muda tidak melanjutkan tradisi-tradisi tersebut maka sebuah kebudayaan akan hilang dengan sendirinya. Tradisi Tionghoa untuk menghormati orang tua memiliki nilai yang baik bagi semua generasi muda, karenanya sangat disayangkan bila kebudayaan ini hilang karena tidak ada lagi generasi muda yang melanjutkannya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Tradisi, Nilai, Tionghoa
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Faculty of Arts & Design > 62 Fine Arts Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 07 Feb 2022 08:33
Last Modified: 07 Feb 2022 08:33
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/29729

Actions (login required)

View Item View Item